Teks Tafsiran/Catatan Daftar Ayat
 
Hasil pencarian 21 - 40 dari 393 ayat untuk adil (0.001 detik)
Pindah ke halaman: Sebelumnya 1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 Selanjutnya Terakhir
Urutkan berdasar: Relevansi | Kitab
  Boks Temuan
(0.59) (2Tes 1:5) (ende: Bukti bahwa Allah adil)

Allah adil, kalau Ia membiarkan orang-orang beriman ditindas dan disengsarakan karena agama, sebab segala itu akan mendjelma mendjadi kemuliaan abadi didalam Keradjaan Allah jang abadi.

(0.59) (Mzm 94:20) (jerusalem: takhta kebusukan) Ialah pengadilan, hakim-hakim yang tidak adil
(0.58) (Ayb 13:16) (ende)

Keberanian Ijob akan menjelamatkannja, oleh sebab itu membuktikan ia tidak bersalah dan oleh sebab Ijob terus pertjaja Allah adil adanja.

(0.58) (Ayb 33:12) (ende: Dalam hal itu)

jakni: menuduh Allah, bahwa Ia tidak adil. Allah merupakan rahasia jang terlalu besar untuk manusia.

(0.58) (Yes 3:14) (ende)

Jang sesungguhnja salah ialah para pemimpin rakjat. Maka itu bukan Jahwe jang adil meruntuhkan Juda (kebon anggur).

(0.58) (Yes 11:2) (ende: Roh Jahwe)

ialah daja ilahi jang dianugerahkan kepada radja itu untuk mendjadikan pemerintahannja dengan baik, lurus dan adil.

(0.58) (Mzm 94:15) (jerusalem: keadilan) Keadilan dan hukum (atau: keputusan) dipribadikan. Bila mereka saling bertemu, maka pengadilan kembali sesuai dengan hukum Allah dan adil.
(0.58) (Mzm 109:6) (jerusalem: Angkatlah) Diminta supaya Tuhan mengangkat hakim (dan pendakwa) tidak adil bagi musuh
(0.58) (Ams 21:12) (jerusalem: Yang Mahaadil) Menurut penterjemah Indonesia kata Ibrani (yang benar, yang adil) menunjuk Allah. Tafsiran ini tidak pasti tepat.
(0.58) (Yer 23:5) (jerusalem: Tunas adil) kata "tunas" kemudian menjadi nama diri untuk menyebut Mesias, bdk Zak 3:8; 6:12.
(0.58) (Hab 2:11) (jerusalem: Sebab....) Rumah yang dibangun dengan harta haram seolah-olah memanggil pembalasan atas pemilik yang tidak adil.
(0.58) (Pkh 3:16) (jerusalem: di tempat keadilan....) Dalam naskah Ibrani tertulis: dan di tempat keadilan, di situpun terdapat orang yang tidak adil. Ini dapat diperbaiki dengan dua cara. Yang satu seperti terjadi dalam terjemahan Indonesia ini, yang lain ialah sbb: di tempat orang adil, di situpun terdapat orang yang tidak adil.
(0.50) (Kej 31:27) (ende)

Laban pura-pura seperti seorang bapa baik, jang diperlakukan tidak adil. Akan tetapi Jakub tidak tertipu. (lihat ajat 31)(Kej 31:31).

(0.50) (Mzm 17:2) (ende: wadjahMu)

ialah Tuhan sendiri.

(0.50) (Mzm 119:7) (ende: hukum2 kedjudjuranMu)

adalah perintah Tuhan, jang memang adil, lurus, baik dan berguna, oleh karena diberikan oleh Tuhan jang lurus dan djudjur.

(0.50) (Ams 16:10) (ende)

Radja itu, hakim tertinggi, dianggap sebagai wakil Tuhan sendiri. Tetapi seringkali diberi peringatan lawan hakim2 jang tak adil djuga, jang memang tak mewakili Allah.

(0.50) (Hab 1:7) (ende)

Bangsa kafir, jang tidak mengenal Allah, menetapkan sendiri apa jang baik dan adil dan djuga mengira bahwa kebesarannja bersandarkan kekuatannja sendiri.

(0.50) (1Ptr 3:9) (ende: Djangan membalas)

Djuga kepada orang-orang jang menganiaja dan berlaku tak adil, orang kristen hendaknja menundjukkan sikap takluk dan damai.

(0.50) (Kej 18:25) (jerusalem: menghukum dengan adil?) Bdk Rom 3:6. Dalam menghukum beberapa orang benar terkandung ketidakadilan lebih besar dari pada dalam menyelamatkan banyak orang yang bersalah.


TIP #28: Arahkan mouse pada tautan catatan yang terdapat pada teks alkitab untuk melihat catatan ayat tersebut dalam popup. [SEMUA]
dibuat dalam 0.04 detik
dipersembahkan oleh YLSA