(1.00) | Kej 47:25 | Lalu berkatalah mereka: "Engkau telah memelihara hidup kami; asal kiranya kami mendapat kasih tuanku, y biarlah kami menjadi hamba kepada Firaun. z " |
(0.97) | Kej 38:17 | Jawabnya: "Aku akan mengirimkan kepadamu seekor anak kambing f dari kambing dombaku." Kata perempuan itu: "Asal engkau memberikan tanggungannya, g sampai engkau mengirimkannya kepadaku." |
(0.93) | Kej 30:31 | Kata Laban: "Apakah yang harus kuberikan kepadamu?" Jawab Yakub: "Tidak usah kauberikan apa-apa kepadaku; aku mau lagi menggembalakan kambing dombamu dan menjaganya, asal engkau mengizinkan hal ini kepadaku: |
(0.42) | Kej 29:27 | Genapilah dahulu tujuh hari perkawinanmu j dengan anakku ini; kemudian anakku yang lainpun akan diberikan kepadamu sebagai upah, asal engkau bekerja pula padaku tujuh tahun k lagi." |
(0.11) | Kej 33:15 | Lalu kata Esau: "Kalau begitu, baiklah kutinggalkan padamu beberapa orang dari pengiringku." Tetapi Yakub berkata: "Tidak usah demikian! Biarlah aku mendapat kasih tuanku a saja." |
(0.11) | Kej 34:15 | Hanyalah dengan syarat l ini kami dapat menyetujui permintaanmu: kamu harus sama seperti kami, yaitu setiap laki-laki di antara kamu harus disunat 1 , m |
(0.09) | Kej 38:23 | Lalu berkatalah Yehuda: "Biarlah barang-barang itu dipegangnya, o supaya kita jangan menjadi buah olok-olok orang; p sungguhlah anak kambing itu telah kukirimkan, tetapi engkau tidak menjumpai perempuan itu." |
(0.09) | Kej 10:13 | Misraim memperanakkan orang Ludim, orang Anamim, orang Lehabim, orang Naftuhim, |
(0.09) | Kej 25:31 | Tetapi kata Yakub: "Juallah dahulu kepadaku hak kesulunganmu 1 . r " |
(0.09) | Kej 19:37 | Yang lebih tua melahirkan seorang anak laki-laki, dan menamainya Moab; u dialah bapa orang Moab v yang sekarang. |
(0.09) | Kej 26:33 | Lalu dinamainyalah sumur itu Syeba. Sebab itu nama kota itu adalah Bersyeba, d sampai sekarang. |
(0.09) | Kej 29:4 | Bertanyalah Yakub kepada mereka: "Saudara-saudara, dari manakah kamu ini? x " Jawab mereka: "Kami ini dari Haran. y " |
(0.09) | Kej 19:38 | Yang lebih mudapun melahirkan seorang anak laki-laki, dan menamainya Ben-Ami; dialah bapa bani Amon w yang sekarang. |
(0.09) | Kej 19:8 | Kamu tahu, aku mempunyai dua orang anak perempuan 1 yang belum pernah dijamah laki-laki, baiklah mereka kubawa ke luar kepadamu; perbuatlah kepada mereka seperti yang kamu pandang baik; hanya jangan kamu apa-apakan orang-orang ini, sebab mereka memang datang untuk berlindung di dalam rumahku. y " |
(0.08) | Kej 24:5 | Lalu berkatalah hambanya itu kepadanya: "Mungkin perempuan itu tidak suka mengikuti aku ke negeri ini; n haruskah aku membawa anakmu itu kembali ke negeri dari mana tuanku keluar? o " |
(0.08) | Kej 34:12 | walaupun kamu bebankan kepadaku uang jujuran h dan uang mahar seberapa banyakpun, aku akan memberikan apa yang kamu minta; tetapi berilah gadis itu kepadaku menjadi isteriku." |
(0.08) | Kej 2:19 | Lalu TUHAN Allah membentuk dari tanah segala binatang hutan r dan segala burung di udara. s Dibawa-Nyalah semuanya kepada manusia itu untuk melihat, bagaimana ia menamainya; dan seperti nama yang diberikan t manusia itu kepada tiap-tiap makhluk u yang hidup, demikianlah nanti nama makhluk itu. |
(0.08) | Kej 17:16 | Aku akan memberkatinya, dan dari padanya f juga Aku akan memberikan kepadamu seorang anak laki-laki, bahkan Aku akan memberkatinya, sehingga ia menjadi ibu bangsa-bangsa; g raja-raja bangsa-bangsa akan lahir dari padanya." |
(0.08) | Kej 38:11 | Lalu berkatalah Yehuda kepada Tamar, k menantunya l itu: "Tinggallah sebagai janda di rumah ayahmu, m sampai anakku Syela n itu besar, o " sebab pikirnya: "Jangan-jangan ia mati seperti kedua kakaknya itu." Maka pergilah Tamar dan tinggal di rumah ayahnya. |