Alkitab SABDA
alkitab.sabda.org

Hasil pencarian 1 - 20 dari 226 untuk atas AND book:3 (0.001 seconds)
(1.00)Im 1:7

Anak-anak imam Harun haruslah menaruh api di atas mezbah dan menyusun kayu di atas api itu.

(0.99)Im 9:20

segala lemak itu diletakkan mereka di atas dada kedua korban itu, lalu Harun membakar segala lemak itu di atas mezbah.

(0.97)Im 3:5

Anak-anak Harun harus membakarnya di atas mezbah, yakni di atas korban bakaran yang sedang dibakar di atas api, sebagai korban api-apian yang baunya menyenangkan bagi TUHAN.

(0.97)Im 1:8

Dan mereka harus mengatur potongan-potongan korban itu dan kepala serta lemaknya di atas kayu yang sedang menyala di atas mezbah.

(0.97)Im 6:12

Api yang di atas mezbah itu harus dijaga supaya terus menyala, jangan dibiarkan padam. Tiap-tiap pagi imam harus menaruh kayu di atas mezbah, mengatur korban bakaran di atasnya dan membakar segala lemak korban keselamatan di sana.

(0.97)Im 16:25

Kemudian ia harus membakar lemak korban penghapus dosa di atas mezbah.

(0.96)Im 1:12

Kemudian haruslah ia memotong-motongnya menurut bagian-bagian tertentu, dan bersama-sama kepalanya dan lemaknya diaturlah semuanya itu oleh imam di atas kayu yang sedang menyala di atas mezbah.

(0.96)Im 4:19

Segala lemak harus dikhususkannya dari lembu itu dan dibakarnya di atas mezbah.

(0.96)Im 1:17

Dan ia harus mencabik burung itu pada pangkal sayapnya, tetapi tidak sampai terpisah; lalu imam harus membakarnya di atas mezbah, di atas kayu yang sedang terbakar; itulah korban bakaran, suatu korban api-apian yang baunya menyenangkan bagi TUHAN."

(0.96)Im 9:14

Isi perut dan betisnya dibasuhnya dan dibakarnya dengan korban bakaran di atas mezbah.

(0.96)Im 6:13

Harus dijaga supaya api tetap menyala di atas mezbah, janganlah dibiarkan padam."

(0.96)Im 8:12

Kemudian dituangkannya sedikit dari minyak urapan itu ke atas kepala Harun dan diurapinyalah dia untuk menguduskannya.

(0.96)Im 14:50

Burung yang seekor haruslah disembelihnya di atas belanga tanah berisi air mengalir.

(0.95)Im 14:5

Imam harus memerintahkan supaya burung yang seekor disembelih di atas belanga tanah berisi air mengalir.

(0.95)Im 7:31

Lalu haruslah imam membakar lemaknya di atas mezbah, tetapi dadanya itu adalah bagian Harun dan anak-anaknya.

(0.95)Im 16:13

Kemudian ia harus meletakkan ukupan itu di atas api yang di hadapan TUHAN, sehingga asap ukupan itu menutupi tutup pendamaian yang di atas hukum Allah, supaya ia jangan mati.

(0.95)Im 24:4

Di atas kandil dari emas murni haruslah tetap diaturnya lampu-lampu itu di hadapan TUHAN."

(0.95)Im 6:9

"Perintahkanlah kepada Harun dan anak-anaknya: Inilah hukum tentang korban bakaran. Korban bakaran itu haruslah tinggal di atas perapian di atas mezbah semalam-malaman sampai pagi, dan api mezbah haruslah dipelihara menyala di atasnya.

(0.95)Im 3:11

Imam harus membakarnya di atas mezbah sebagai santapan berupa korban api-apian bagi TUHAN.

(0.95)Im 24:6

engkau harus mengaturnya menjadi dua susun, enam buah sesusun, di atas meja dari emas murni itu, di hadapan TUHAN.


Sumber: http://alkitab.sabda.org/search.php?search=atas AND book:3&page=1
Copyright © 2005-2024 Yayasan Lembaga SABDA (YLSA)