Alkitab SABDA
alkitab.sabda.org

Hasil pencarian 61 - 80 dari 4392 untuk baiklah (0.001 seconds)
(0.67)2Sam 17:7

Lalu berkatalah Husai kepada Absalom: "Nasihat yang diberikan Ahitofel kali ini tidak baik."

(0.67)2Taw 14:2

Asa melakukan apa yang baik dan yang benar di mata TUHAN, Allahnya.

(0.67)Mzm 107:1

Bersyukurlah kepada TUHAN, sebab Ia baik! Bahwasanya untuk selama-lamanya kasih setia-Nya.

(0.67)Mzm 119:39

Lalukanlah celaku yang menggetarkan aku, karena hukum-hukum-Mu adalah baik.

(0.67)Ams 15:30

Mata yang bersinar-sinar menyukakan hati, dan kabar yang baik menyegarkan tulang.

(0.67)Pkh 7:5

Mendengar hardikan orang berhikmat lebih baik dari pada mendengar nyanyian orang bodoh.

(0.67)Luk 6:45

Orang yang baik mengeluarkan barang yang baik dari perbendaharaan hatinya yang baik dan orang yang jahat mengeluarkan barang yang jahat dari perbendaharaannya yang jahat. Karena yang diucapkan mulutnya, meluap dari hatinya."

(0.67)Ef 6:8

Kamu tahu, bahwa setiap orang, baik hamba, maupun orang merdeka, kalau ia telah berbuat sesuatu yang baik, ia akan menerima balasannya dari Tuhan.

(0.67)1Tim 1:8

Kita tahu bahwa hukum Taurat itu baik kalau tepat digunakan,

(0.67)Im 21:22

Mengenai santapan Allahnya, baik persembahan-persembahan maha kudus maupun persembahan-persembahan kudus boleh dimakannya.

(0.67)Mzm 118:1

Bersyukurlah kepada TUHAN, sebab Ia baik! Bahwasanya untuk selama-lamanya kasih setia-Nya.

(0.67)Mzm 118:29

Bersyukurlah kepada TUHAN, sebab Ia baik! Bahwasanya untuk selama-lamanya kasih setia-Nya.

(0.67)Mzm 136:1

Bersyukurlah kepada TUHAN, sebab Ia baik! Bahwasanya untuk selama-lamanya kasih setia-Nya.

(0.67)Ams 25:27

Tidaklah baik makan banyak madu; sebab itu biarlah jarang kata-kata pujianmu.

(0.67)Ams 28:21

Memandang bulu tidaklah baik, tetapi untuk sekerat roti orang membuat pelanggaran.

(0.66)Mi 3:2

hai kamu yang membenci kebaikan dan yang mencintai kejahatan? Mereka merobek kulit dari tubuh bangsaku dan daging dari tulang-tulangnya;

(0.66)Neh 3:23

Di samping mereka Benyamin dan Hasub mengadakan perbaikan di depan rumah mereka. Di samping mereka Azarya bin Maaseya bin Ananya mengadakan perbaikan di samping rumahnya.

(0.66)Neh 3:30

Di sampingnya Hananya bin Selemya dan Hanun, anak Zalaf yang keenam, memperbaiki bagian yang berikut. Di samping mereka Mesulam bin Berekhya mengadakan perbaikan di depan biliknya.

(0.66)Gal 4:18

Memang baik kalau orang dengan giat berusaha menarik orang lain dalam perkara-perkara yang baik, asal pada setiap waktu dan bukan hanya bila aku ada di antaramu.

(0.66)Neh 3:22

Di sampingnya para imam, orang-orang dari Lembah Yordan, mengadakan perbaikan.


Sumber: http://alkitab.sabda.org/search.php?search=baiklah&page=4
Copyright © 2005-2024 Yayasan Lembaga SABDA (YLSA)