| (1.00) | Mrk 14:28 |
| Akan tetapi sesudah Aku bangkit, Aku akan mendahului kamu ke Galilea. u " |
| (0.99) | Mrk 12:23 |
| Pada hari kebangkitan, bilamana mereka bangkit, siapakah yang menjadi suami perempuan itu? Sebab ketujuhnya telah beristerikan dia." |
| (0.96) | Mrk 9:10 |
| Mereka memegang pesan tadi sambil mempersoalkan di antara mereka apa yang dimaksud dengan "bangkit dari antara orang mati." |
| (0.96) | Mrk 10:34 |
| dan Ia akan diolok-olokkan, diludahi, disesah n dan dibunuh, o dan sesudah tiga hari p Ia akan bangkit. q " |
| (0.95) | Mrk 12:25 |
| Sebab apabila orang bangkit dari antara orang mati, orang tidak kawin dan tidak dikawinkan 1 melainkan hidup seperti malaikat di sorga. j |
| (0.94) | Mrk 6:16 |
| Waktu Herodes mendengar hal itu, ia berkata: "Bukan, dia itu Yohanes yang sudah kupenggal kepalanya, dan yang bangkit lagi." |
| (0.94) | Mrk 16:9 |
| 1 Setelah Yesus bangkit pagi-pagi pada hari pertama minggu itu, Ia mula-mula menampakkan diri-Nya kepada Maria Magdalena. v Dari padanya Yesus pernah mengusir tujuh setan. |
| (0.94) | Mrk 12:18 |
| Datanglah kepada Yesus beberapa orang Saduki, f yang berpendapat, bahwa tidak ada kebangkitan. g Mereka bertanya kepada-Nya: |
| (0.92) | Mrk 9:9 |
| Pada waktu mereka turun dari gunung itu, Yesus berpesan kepada mereka, supaya mereka jangan menceriterakan kepada seorangpun w apa yang telah mereka lihat itu, sebelum Anak Manusia x bangkit dari antara orang mati. |
| (0.92) | Mrk 16:6 |
| tetapi orang muda itu berkata kepada mereka: "Jangan takut! Kamu mencari Yesus orang Nazaret, s yang disalibkan itu. Ia telah bangkit 1 . Ia tidak ada di sini. Lihat! Inilah tempat mereka membaringkan Dia. |
| (0.92) | Mrk 16:14 |
| Akhirnya Ia menampakkan diri kepada kesebelas orang itu ketika mereka sedang makan, dan Ia mencela ketidakpercayaan dan kedegilan hati mereka, oleh karena mereka tidak percaya kepada orang-orang yang telah melihat Dia sesudah kebangkitan-Nya. y |
| (0.92) | Mrk 8:31 |
| Kemudian mulailah Yesus mengajarkan kepada mereka, bahwa Anak Manusia c harus menanggung banyak penderitaan d dan ditolak oleh tua-tua, imam-imam kepala dan ahli-ahli Taurat, e lalu dibunuh f dan bangkit g sesudah tiga hari. h |
| (0.91) | Mrk 9:31 |
| sebab Ia sedang mengajar murid-murid-Nya. Ia berkata kepada mereka: "Anak Manusia g akan diserahkan ke dalam tangan manusia, dan mereka akan membunuh Dia, h dan tiga hari i sesudah Ia dibunuh Ia akan bangkit. j " |
| (0.91) | Mrk 12:26 |
| Dan juga tentang bangkitnya orang-orang mati, tidakkah kamu baca dalam kitab Musa, dalam ceritera tentang semak duri, bagaimana bunyi firman Allah kepadanya: Akulah Allah Abraham, Allah Ishak dan Allah Yakub? k |
| (0.90) | Mrk 6:14 |
| Raja Herodes juga mendengar tentang Yesus, sebab nama-Nya sudah terkenal dan orang mengatakan: "Yohanes Pembaptis e sudah bangkit dari antara orang mati dan itulah sebabnya kuasa-kuasa itu bekerja di dalam Dia." |
| (0.89) | Mrk 13:8 |
| Sebab bangsa akan bangkit melawan bangsa dan kerajaan melawan kerajaan. Akan terjadi gempa bumi di berbagai tempat, dan akan ada kelaparan. Semua itu barulah permulaan penderitaan menjelang zaman baru. |
| (0.89) | Mrk 14:60 |
| Maka Imam Besar bangkit berdiri di tengah-tengah sidang dan bertanya kepada Yesus, katanya: "Tidakkah Engkau memberi jawab atas tuduhan-tuduhan saksi-saksi ini terhadap Engkau?" |
| (0.88) | Mrk 12:19 |
| "Guru, Musa menuliskan perintah ini untuk kita: Jika seorang, yang mempunyai saudara laki-laki, mati dengan meninggalkan seorang isteri tetapi tidak meninggalkan anak, saudaranya harus kawin dengan isterinya itu dan membangkitkan keturunan bagi saudaranya h itu. |
| (0.42) | Mrk 9:27 |
| Tetapi Yesus memegang tangan anak itu dan membangunkannya, lalu ia bangkit sendiri. |
| (0.40) | Mrk 5:42 |
| Seketika itu juga anak itu bangkit berdiri dan berjalan, sebab umurnya sudah dua belas tahun. Semua orang yang hadir sangat takjub. |



