(1.00) | 2Sam 19:23 | Kemudian berkatalah raja kepada Simei: "Engkau tidak akan mati." Lalu raja bersumpah j kepadanya. |
(0.92) | 2Sam 3:35 | Seluruh rakyat datang menawarkan kepada Daud untuk makan roti selagi hari siang, tetapi Daud bersumpah, katanya: "Kiranya Allah menghukum aku, bahkan lebih lagi o dari pada itu, jika sebelum matahari terbenam aku mengecap roti p atau apapun." |
(0.90) | 2Sam 19:7 | Oleh sebab itu, bangunlah, pergilah ke luar dan berbicaralah menenangkan hati orang-orangmu. Sebab aku bersumpah demi TUHAN, apabila engkau tidak keluar, maka seorangpun tidak akan ada yang tinggal bersama-sama dengan engkau pada malam ini; dan hal ini berarti celaka bagimu melebihi segala celaka yang telah kaualami sejak kecilmu sampai sekarang. q " |
(0.41) | 2Sam 3:9 | Kiranya Allah menghukum Abner, bahkan lebih lagi dari pada itu, jika tidak kulakukan kepada Daud seperti yang dijanjikan TUHAN dengan bersumpah o kepadanya, |
(0.40) | 2Sam 21:2 | Lalu raja memanggil orang-orang Gibeon b dan berkata kepada mereka, --orang-orang Gibeon itu tidak termasuk orang Israel, tetapi termasuk sisa-sisa orang Amori dan walaupun orang Israel telah bersumpah kepada mereka, Saul berikhtiar membasmi mereka dalam kegiatannya untuk kepentingan orang Israel dan Yehuda, -- |
(0.09) | 2Sam 5:1 | Lalu datanglah segala suku Israel o kepada Daud di Hebron dan berkata: "Ketahuilah, kami ini darah dagingmu. p |
(0.09) | 2Sam 4:9 | Tetapi Daud menjawab Rekhab dan Baana, saudaranya, anak-anak Rimon, orang Beerot itu, katanya kepada mereka: "Demi TUHAN yang hidup, yang telah membebaskan k nyawaku dari segala kesesakan! |
(0.09) | 2Sam 21:7 | Tetapi raja merasa sayang kepada Mefiboset g bin Yonatan bin Saul, karena sumpah h demi TUHAN ada di antara mereka, di antara Daud dan Yonatan bin Saul. |
(0.09) | 2Sam 11:11 | Tetapi Uria berkata kepada Daud: "Tabut z serta orang Israel 1 dan orang Yehuda diam dalam pondok, juga tuanku Yoab dan hamba-hamba tuanku sendiri berkemah di padang; masakan aku pulang ke rumahku untuk makan minum dan tidur a dengan isteriku? Demi hidupmu dan demi nyawamu, aku takkan melakukan hal itu!" |
(0.09) | 2Sam 12:11 | Beginilah firman TUHAN 1 : Bahwasanya malapetaka akan Kutimpakan ke atasmu z yang datang dari kaum keluargamu a sendiri. Aku akan mengambil isteri-isterimu di depan matamu dan memberikannya kepada orang lain; orang itu akan tidur dengan isteri-isterimu di siang hari. b |