| (1.00) | 2Kor 7:9 |
| namun sekarang aku bersukacita, bukan karena kamu telah berdukacita, melainkan karena dukacitamu membuat kamu bertobat. Sebab dukacitamu itu adalah menurut kehendak Allah, sehingga kamu sedikitpun tidak dirugikan oleh karena kami. |
| (0.97) | 2Kor 7:10 |
| Sebab dukacita menurut kehendak Allah menghasilkan pertobatan yang membawa keselamatan w dan yang tidak akan disesalkan, tetapi dukacita yang dari dunia ini 1 menghasilkan kematian. |
| (0.96) | 2Kor 7:16 |
| Aku bersukacita, sebab aku dapat menaruh kepercayaan kepada kamu f dalam segala hal. |
| (0.94) | 2Kor 6:10 |
| sebagai orang berdukacita, namun senantiasa bersukacita; n sebagai orang miskin 1 , namun memperkaya o banyak orang; sebagai orang tak bermilik, p sekalipun kami memiliki segala sesuatu. q |
| (0.94) | 2Kor 13:9 |
| Sebab kami bersukacita, apabila kami lemah e dan kamu kuat. f Dan inilah yang kami doakan, yaitu supaya kamu menjadi sempurna. g |
| (0.92) | 2Kor 7:13 |
| Sebab itulah kami menjadi terhibur. Dan selain penghiburan yang kami peroleh itu, kami lebih lagi bersukacita oleh karena sukacita Titus, a sebab kamu semua menyegarkan hatinya. |
| (0.90) | 2Kor 7:7 |
| Bukan hanya oleh kedatangannya saja, tetapi juga oleh penghiburan yang dinikmatinya di tengah-tengah kamu. Karena ia telah memberitahukan kepada kami tentang kerinduanmu, keluhanmu, kesungguhanmu untuk membela aku, sehingga makin bertambahlah sukacitaku. |
| (0.90) | 2Kor 13:11 |
| Akhirnya, saudara-saudaraku, j bersukacitalah, usahakanlah dirimu supaya sempurna. Terimalah segala nasihatku! Sehati sepikirlah kamu, dan hiduplah dalam damai sejahtera; k maka Allah, sumber kasih l dan damai sejahtera m akan menyertai kamu! |
| (0.88) | 2Kor 7:11 |
| Sebab perhatikanlah betapa justru dukacita yang menurut kehendak Allah itu mengerjakan pada kamu kesungguhan yang besar, bahkan pembelaan diri, kejengkelan, ketakutan, kerinduan, kegiatan, x penghukuman! Di dalam semuanya itu kamu telah membuktikan, bahwa kamu tidak bersalah di dalam perkara itu. |


