| (1.00) | Luk 7:49 |
| Dan mereka, yang duduk makan bersama Dia, berpikir dalam hati mereka: "Siapakah Ia ini, sehingga Ia dapat mengampuni dosa?" |
| (0.99) | Luk 24:47 |
| dan lagi: dalam nama-Nya n berita tentang pertobatan dan pengampunan dosa 1 harus disampaikan 2 kepada segala bangsa 3 , o mulai dari Yerusalem. p |
| (0.97) | Luk 5:21 |
| Tetapi ahli-ahli Taurat dan orang-orang Farisi berpikir dalam hatinya: "Siapakah orang yang menghujat Allah ini? Siapa yang dapat mengampuni dosa selain dari pada Allah sendiri? m " |
| (0.95) | Luk 11:4 |
| dan ampunilah kami akan dosa kami, sebab kamipun mengampuni setiap orang yang bersalah kepada kami; g dan janganlah membawa kami ke dalam pencobaan. h " |
| (0.94) | Luk 5:24 |
| Tetapi supaya kamu tahu, bahwa di dunia ini Anak Manusia 1 n berkuasa mengampuni dosa" --berkatalah Ia kepada orang lumpuh itu--:"Kepadamu Kukatakan, bangunlah, angkatlah tempat tidurmu dan pulanglah ke rumahmu!" |
| (0.92) | Luk 13:2 |
| Yesus menjawab mereka: "Sangkamu orang-orang Galilea ini lebih besar dosanya dari pada dosa semua orang Galilea yang lain, karena mereka mengalami nasib itu? s |
| (0.44) | Luk 17:3 |
| Jagalah dirimu! Jikalau saudaramu berbuat dosa, tegorlah dia, w dan jikalau ia menyesal, ampunilah dia 1 . x |
| (0.42) | Luk 3:3 |
| Maka datanglah Yohanes ke seluruh daerah Yordan dan menyerukan: "Bertobatlah dan berilah dirimu dibaptis dan Allah akan mengampuni dosamu, n |
| (0.42) | Luk 17:4 |
| Bahkan jikalau ia berbuat dosa terhadap engkau tujuh kali sehari dan tujuh kali ia kembali kepadamu dan berkata: Aku menyesal, engkau harus mengampuni dia. y " |
| (0.40) | Luk 1:77 |
| untuk memberikan kepada umat-Nya pengertian akan keselamatan yang berdasarkan pengampunan dosa-dosa l mereka, |
| (0.39) | Luk 17:2 |
| Adalah lebih baik baginya jika sebuah batu kilangan diikatkan pada lehernya 1 , lalu ia dilemparkan ke dalam laut, dari pada menyesatkan u salah satu dari orang-orang yang lemah ini. v |
| (0.10) | Luk 15:10 |
| Aku berkata kepadamu: Demikian juga akan ada sukacita pada malaikat-malaikat Allah karena satu orang berdosa yang bertobat. z " |
| (0.10) | Luk 6:33 |
| Sebab jikalau kamu berbuat baik kepada orang yang berbuat baik kepada kamu, apakah jasamu? Orang-orang berdosapun berbuat demikian. |
| (0.10) | Luk 17:1 |
| Yesus berkata kepada murid-murid-Nya: "Tidak mungkin tidak akan ada penyesatan, s tetapi celakalah orang yang mengadakannya. t |
| (0.10) | Luk 15:7 |
| Aku berkata kepadamu: Demikian juga akan ada sukacita di sorga 1 karena satu orang berdosa yang bertobat, lebih dari pada sukacita karena sembilan puluh sembilan orang benar yang tidak memerlukan pertobatan. x " |
| (0.10) | Luk 5:23 |
| Manakah lebih mudah, mengatakan: Dosamu sudah diampuni, atau mengatakan: Bangunlah, dan berjalanlah? |
| (0.10) | Luk 5:8 |
| Ketika Simon Petrus melihat hal itu iapun tersungkur di depan Yesus dan berkata: "Tuhan, pergilah dari padaku, karena aku ini seorang berdosa. b " |
| (0.09) | Luk 3:12 |
| Ada datang juga pemungut-pemungut cukai untuk dibaptis v dan mereka bertanya kepadanya: "Guru, apakah yang harus kami perbuat?" |
| (0.09) | Luk 5:32 |
| Aku datang bukan untuk memanggil orang benar, tetapi orang berdosa, supaya mereka bertobat. u " |
| (0.09) | Luk 15:18 |
| Aku akan bangkit dan pergi kepada bapaku dan berkata kepadanya: Bapa, aku telah berdosa f terhadap sorga dan terhadap bapa, |



