(1.00) | Ibr 2:5 | Sebab bukan kepada malaikat-malaikat telah Ia taklukkan dunia yang akan datang, yang kita bicarakan ini. |
(0.87) | 1Kor 2:13 | Dan karena kami menafsirkan hal-hal rohani kepada mereka yang mempunyai Roh, kami berkata-kata tentang karunia-karunia Allah dengan perkataan yang bukan diajarkan kepada kami oleh hikmat manusia,<x id="i" /> tetapi oleh Roh<n id="1" />. |
(0.87) | Ibr 6:9 | Tetapi, hai saudara-saudaraku<x id="n" /> yang kekasih, sekalipun kami berkata demikian tentang kamu, kami yakin, bahwa kamu memiliki sesuatu yang lebih baik<n id="1" />, yang mengandung keselamatan. |
(0.75) | Yoh 3:11 | <span class="red">Aku berkata kepadamu, sesungguhnya kami berkata-kata tentang apa yang kami ketahui<x id="p" /> dan kami bersaksi tentang apa yang kami lihat, tetapi kamu tidak menerima kesaksian<x id="q" /> kami.span> |
(0.75) | 1Kor 2:6 | Sungguhpun demikian kami memberitakan hikmat di kalangan mereka yang telah matang,<x id="u" /> yaitu hikmat yang bukan dari dunia ini,<x id="v" /> dan yang bukan dari penguasa-penguasa dunia ini, yaitu penguasa-penguasa yang akan ditiadakan.<x id="w" /> |
(0.75) | 1Kor 2:7 | Tetapi yang kami beritakan ialah hikmat<x id="x" /> Allah yang tersembunyi<x id="y" /> dan rahasia, yang sebelum dunia dijadikan, telah disediakan Allah bagi kemuliaan kita. |
(0.75) | 2Kor 2:17 | Sebab kami tidak sama dengan banyak orang lain yang mencari keuntungan<x id="x" /> dari firman Allah<n id="1" />. Sebaliknya dalam Kristus kami berbicara sebagaimana mestinya dengan maksud-maksud murni<x id="y" /> atas perintah Allah<x id="z" /> dan di hadapan-Nya. |
(0.75) | 2Kor 4:13 | Namun karena kami memiliki roh iman<x id="h" /> yang sama, seperti ada tertulis: "Aku percaya, sebab itu aku berkata-kata<x id="i" />", maka kami juga percaya dan sebab itu kami juga berkata-kata. |
(0.75) | 2Kor 12:19 | Sudah lama agaknya kamu menyangka, bahwa kami hendak membela diri di depan kamu. Di hadapan Allah<x id="d" /> dan demi Kristus kami berkata: semua ini, saudara-saudaraku yang kekasih,<x id="e" /> terjadi untuk membangun<x id="f" /> iman kamu. |
(0.75) | 1Tes 2:4 | Sebaliknya, karena Allah telah menganggap kami layak untuk mempercayakan Injil<x id="k" /> kepada kami, karena itulah kami berbicara, bukan untuk menyukakan manusia<n id="1" />,<x id="l" /> melainkan untuk menyukakan Allah yang menguji hati<x id="m" /> kita. |