Alkitab SABDA
alkitab.sabda.org

Hasil pencarian 161 - 180 dari 1062 untuk greek:thv (0.000 seconds)
(0.58)Kis 1:17

Dahulu ia termasuk bilangan kami dan mengambil bagian di dalam pelayanan ini."

(0.58)Kis 8:5

Dan Filipus pergi ke suatu kota di Samaria dan memberitakan Mesias kepada orang-orang di situ.

(0.58)Kis 10:1

Di Kaisarea ada seorang yang bernama Kornelius, seorang perwira pasukan yang disebut pasukan Italia.

(0.58)Kis 13:49

Lalu firman Tuhan disiarkan di seluruh daerah itu.

(0.58)Kis 15:11

Sebaliknya, kita percaya, bahwa oleh kasih karunia Tuhan Yesus Kristus kita akan beroleh keselamatan sama seperti mereka juga."

(0.58)Kis 16:39

Mereka datang minta maaf lalu membawa kedua rasul itu ke luar dan memohon, supaya mereka meninggalkan kota itu.

(0.58)Kis 19:23

Kira-kira pada waktu itu timbul huru-hara besar mengenai Jalan Tuhan.

(0.58)Kis 21:10

Setelah beberapa hari kami tinggal di situ, datanglah dari Yudea seorang nabi bernama Agabus.

(0.58)Kis 22:1

"Hai saudara-saudara dan bapa-bapa, dengarkanlah, apa yang hendak kukatakan kepadamu sebagai pembelaan diri."

(0.58)Kis 26:12

"Dan dalam keadaan demikian, ketika aku dengan kuasa penuh dan tugas dari imam-imam kepala sedang dalam perjalanan ke Damsyik,

(0.58)Kis 27:32

Lalu prajurit-prajurit itu memotong tali sekoci dan membiarkannya hanyut.

(0.58)Rm 2:23

Engkau bermegah atas hukum Taurat, mengapa engkau sendiri menghina Allah dengan melanggar hukum Taurat itu?

(0.58)Rm 3:1

Jika demikian, apakah kelebihan orang Yahudi dan apakah gunanya sunat?

(0.58)Rm 3:23

Karena semua orang telah berbuat dosa dan telah kehilangan kemuliaan Allah,

(0.58)Rm 3:31

Jika demikian, adakah kami membatalkan hukum Taurat karena iman? Sama sekali tidak! Sebaliknya, kami meneguhkannya.

(0.58)Rm 6:18

Kamu telah dimerdekakan dari dosa dan menjadi hamba kebenaran.

(0.58)Rm 6:20

Sebab waktu kamu hamba dosa, kamu bebas dari kebenaran.

(0.58)Rm 8:6

Karena keinginan daging adalah maut, tetapi keinginan Roh adalah hidup dan damai sejahtera.

(0.58)Rm 8:19

Sebab dengan sangat rindu seluruh makhluk menantikan saat anak-anak Allah dinyatakan.

(0.58)Rm 9:28

Sebab apa yang telah difirmankan-Nya, akan dilakukan Tuhan di atas bumi, sempurna dan segera."


Sumber: http://alkitab.sabda.org/search.php?search=greek:thv&page=9
Copyright © 2005-2024 Yayasan Lembaga SABDA (YLSA)