Teks Tafsiran/Catatan Daftar Ayat
 
Hasil pencarian 81 - 100 dari 154 ayat untuk greek:tw AND book:42 [Semua Versi Bahasa Indonesia] (0.001 detik)
Pindah ke halaman: Sebelumnya 1 2 3 4 5 6 7 8 Selanjutnya
Urutkan berdasar: Relevansi | Kitab
  Boks Temuan
(0.93)Luk 10:38

Ketika Yesus dan murid-murid-Nya dalam perjalanan, tibalah Ia di sebuah kampung. Seorang perempuan yang bernama Marta x  menerima Dia di rumahnya.

(0.93)Luk 12:10

Setiap orang yang mengatakan sesuatu melawan Anak Manusia, g  ia akan diampuni; tetapi barangsiapa menghujat Roh Kudus 1 , ia tidak akan diampuni. h 

(0.93)Luk 12:13

Seorang dari orang banyak itu berkata kepada Yesus: "Guru, katakanlah kepada saudaraku supaya ia berbagi warisan dengan aku."

(0.93)Luk 13:1

Pada waktu itu datanglah kepada Yesus beberapa orang membawa kabar tentang orang-orang Galilea, yang darahnya dicampurkan Pilatus r  dengan darah korban yang mereka persembahkan.

(0.93)Luk 14:1

Pada suatu hari Sabat Yesus datang ke rumah salah seorang pemimpin dari orang-orang Farisi z  untuk makan di situ. Semua yang hadir mengamat-amati a  Dia dengan saksama.

(0.93)Luk 14:3

Lalu Yesus berkata kepada ahli-ahli Taurat b  dan orang-orang Farisi itu, kata-Nya: "Diperbolehkankah menyembuhkan orang pada hari Sabat atau tidak? c "

(0.93)Luk 15:12

Kata yang bungsu kepada ayahnya: Bapa, berikanlah kepadaku bagian harta milik kita yang menjadi hakku. b  Lalu ayahnya membagi-bagikan harta kekayaan itu c  di antara mereka.

(0.93)Luk 16:23

Orang kaya itu juga mati, lalu dikubur. Dan sementara ia menderita sengsara di alam maut ia memandang ke atas, dan dari jauh dilihatnya Abraham, dan Lazarus duduk di pangkuannya.

(0.93)Luk 17:14

Lalu Ia memandang mereka dan berkata: "Pergilah, perlihatkanlah dirimu kepada imam-imam. k " Dan sementara mereka di tengah jalan mereka menjadi tahir.

(0.93)Luk 18:43

Dan seketika itu juga melihatlah ia, lalu mengikuti Dia sambil memuliakan Allah. Seluruh rakyat melihat hal itu dan memuji-muji Allah. u 

(0.93)Luk 19:9

Kata Yesus kepadanya: "Hari ini telah terjadi keselamatan kepada rumah ini, karena orang inipun anak Abraham. c 

(0.93)Luk 19:24

Lalu katanya kepada orang-orang yang berdiri di situ: Ambillah mina yang satu itu dari padanya dan berikanlah kepada orang yang mempunyai sepuluh mina itu.

(0.93)Luk 19:26

Jawabnya: Aku berkata kepadamu: Setiap orang yang mempunyai, kepadanya akan diberi, tetapi siapa yang tidak mempunyai, dari padanya akan diambil, m  juga apa yang ada padanya 1 .

(0.93)Luk 19:47

Tiap-tiap hari Ia mengajar di dalam Bait Allah. e  Imam-imam kepala dan ahli-ahli Taurat serta orang-orang terkemuka dari bangsa Israel berusaha untuk membinasakan Dia, f 

(0.93)Luk 21:23

Celakalah ibu-ibu yang sedang hamil atau yang menyusukan bayi pada masa itu! Sebab akan datang kesesakan yang dahsyat atas seluruh negeri dan murka atas bangsa ini,

(0.93)Luk 21:37

Pada siang hari Yesus mengajar di Bait Allah l  dan pada malam hari Ia keluar m  dan bermalam di gunung yang bernama Bukit Zaitun. n 

(0.93)Luk 22:20

Demikian juga dibuat-Nya dengan cawan sesudah makan; Ia berkata: "Cawan ini adalah perjanjian baru d  oleh darah-Ku 1 , yang ditumpahkan bagi kamu 2 .

(0.93)Luk 22:22

Sebab Anak Manusia f  memang akan pergi seperti yang telah ditetapkan, g  akan tetapi, celakalah orang yang olehnya Ia diserahkan!"

(0.93)Luk 22:47

Waktu Yesus masih berbicara datanglah serombongan orang, sedang murid-Nya yang bernama Yudas, seorang dari kedua belas murid itu, berjalan di depan mereka. Yudas mendekati Yesus untuk mencium-Nya.

(0.93)Luk 23:11

Maka mulailah Herodes dan pasukannya menista dan mengolok-olokkan Dia, ia mengenakan jubah e  kebesaran 1  kepada-Nya lalu mengirim Dia kembali kepada Pilatus.




TIP #32: Gunakan Pencarian Khusus untuk melakukan pencarian Teks Alkitab, Tafsiran/Catatan, Studi Kamus, Ilustrasi, Artikel, Ref. Silang, Leksikon, Pertanyaan-Pertanyaan, Gambar, Himne, Topikal. Anda juga dapat mencari bahan-bahan yang berkaitan dengan ayat-ayat yang anda inginkan melalui pencarian Referensi Ayat. [SEMUA]
dibuat dalam 0.05 detik
dipersembahkan oleh YLSA