(1.00) | Luk 20:38 | Ia bukan Allah orang mati, melainkan Allah orang hidup, sebab di hadapan Dia semua orang hidup." |
(0.98) | Luk 1:68 | "Terpujilah Tuhan, Allah Israel, x sebab Ia melawat umat-Nya y dan membawa kelepasan baginya, |
(0.98) | Luk 18:19 | Jawab Yesus: "Mengapa kaukatakan Aku baik? Tak seorangpun yang baik selain dari pada Allah saja. |
(0.96) | Luk 1:32 | Ia akan menjadi besar dan akan disebut Anak Allah Yang Mahatinggi. n Dan Tuhan Allah akan mengaruniakan kepada-Nya takhta Daud, o bapa leluhur-Nya, |
(0.96) | Luk 12:20 | Tetapi firman Allah kepadanya: Hai engkau orang bodoh, l pada malam ini juga jiwamu akan diambil dari padamu, m dan apa yang telah kausediakan, n untuk siapakah itu nanti? |
(0.96) | Luk 12:28 | Jadi, jika rumput di ladang, yang hari ini ada dan besok dibuang ke dalam api demikian didandani Allah, terlebih lagi kamu, hai orang yang kurang percaya! r |
(0.96) | Luk 18:7 | Tidakkah Allah akan membenarkan orang-orang pilihan-Nya yang siang malam berseru 1 j kepada-Nya? Dan adakah Ia mengulur-ulur waktu sebelum menolong mereka? |
(0.93) | Luk 3:8 | Jadi hasilkanlah buah-buah yang sesuai dengan pertobatan 1 . Dan janganlah berpikir dalam hatimu: Abraham adalah bapa kami! r Karena aku berkata kepadamu: Allah dapat menjadikan anak-anak bagi Abraham dari batu-batu ini! |
(0.93) | Luk 5:21 | Tetapi ahli-ahli Taurat dan orang-orang Farisi berpikir dalam hatinya: "Siapakah orang yang menghujat Allah ini? Siapa yang dapat mengampuni dosa selain dari pada Allah sendiri? m " |
(0.93) | Luk 7:16 | Semua orang itu ketakutan b dan mereka memuliakan Allah, c sambil berkata: "Seorang nabi d besar telah muncul di tengah-tengah kita," dan "Allah telah melawat umat-Nya. e " |
(0.93) | Luk 8:39 | "Pulanglah ke rumahmu dan ceriterakanlah segala sesuatu yang telah diperbuat Allah atasmu." Orang itupun pergi mengelilingi seluruh kota dan memberitahukan segala apa yang telah diperbuat Yesus atas dirinya. |
(0.93) | Luk 12:24 | Perhatikanlah burung-burung gagak yang tidak menabur dan tidak menuai dan tidak mempunyai gudang atau lumbung, namun demikian diberi makan p oleh Allah. Betapa jauhnya kamu melebihi 1 burung-burung itu! |
(0.93) | Luk 16:15 | Lalu Ia berkata kepada mereka: "Kamu membenarkan diri b di hadapan orang, tetapi Allah mengetahui hatimu. c Sebab apa yang dikagumi manusia, dibenci oleh Allah. |
(0.93) | Luk 18:11 | Orang Farisi itu berdiri p dan berdoa dalam hatinya begini: Ya Allah, aku mengucap syukur kepada-Mu, karena aku tidak sama seperti semua orang lain, bukan perampok, bukan orang lalim, bukan pezinah dan bukan juga seperti pemungut cukai ini; |
(0.93) | Luk 18:13 | Tetapi pemungut cukai itu berdiri jauh-jauh, bahkan ia tidak berani menengadah ke langit, melainkan ia memukul diri s dan berkata: Ya Allah, kasihanilah aku orang berdosa ini. t |