| (1.00) | Hak 21:17 | 
  | Lagi kata mereka: "Warisan orang-orang yang terluput itu haruslah tetap tinggal pada suku Benyamin, supaya jangan ada suku yang terhapus s dari antara orang Israel.  | 
| (0.96) | Hak 9:33 | 
  | Esoknya pagi-pagi, pada waktu matahari terbit, haruslah engkau menyerbu kota itu. Dan jika ia dan orang-orangnya keluar melawan engkau, maka engkau dapat berbuat kepadanya sesuai dengan keadaan yang kaudapati. w "  | 
| (0.41) | Hak 2:2 | 
  | tetapi janganlah kamu mengikat perjanjian dengan penduduk 1 negeri u ini; mezbah v mereka haruslah kamu robohkan. Tetapi kamu tidak mendengarkan w firman-Ku. Mengapa kamu perbuat demikian?  | 
| (0.41) | Hak 7:17 | 
  | Dan berkatalah ia kepada mereka: "Perhatikanlah aku dan lakukanlah seperti yang kulakukan. Maka apabila aku sampai ke ujung perkemahan itu, haruslah kamu lakukan seperti yang kulakukan.  | 
| (0.41) | Hak 7:18 | 
  | Apabila aku dan semua orang yang bersama dengan aku meniup sangkakala, s maka haruslah kamu juga meniup sangkakala sekeliling seluruh perkemahan itu, dan berseru: 'Demi TUHAN dan demi Gideon!'"  | 
| (0.41) | Hak 7:5 | 
  | Lalu Gideon menyuruh rakyat itu turun minum air, dan berfirmanlah TUHAN kepadanya: "Barangsiapa yang menghirup air dengan lidahnya seperti anjing menjilat, haruslah kaukumpulkan tersendiri, demikian juga semua orang yang berlutut untuk minum."  | 
| (0.12) | Hak 13:14 | 
  | Janganlah ia makan sesuatu yang berasal dari pohon anggur; anggur atau minuman yang memabukkan q tidak boleh diminumnya dan sesuatu yang haram r tidak boleh dimakannya. Ia harus berpegang pada segala yang Kuperintahkan kepadanya."  | 


