(1.00) | Yeh 7:24 | Aku akan membiarkan datang bangsa-bangsa yang paling kejam dan bangsa-bangsa ini akan mengambil rumah-rumah mereka menjadi miliknya; Aku akan mengakhiri kecongkakan mereka, yang ditimbulkan kekuatan mereka itu, dan tempat-tempat kudus<x id="o" /> mereka akan dinajiskan.<x id="p" /> |
(1.00) | Yeh 33:26 | Kamu bersandar pada pedangmu, kamu melakukan kekejian<x id="j" /> dan masing-masing mencemari isteri<x id="k" /> sesamanya--apakah kamu akan tetap memiliki tanah ini? |
(0.95) | Yeh 33:25 | Oleh karena itu katakanlah kepada mereka: Beginilah firman Tuhan ALLAH: Kamu makan<x id="g" /> daging dengan darahnya,<x id="h" /> kamu melihat juga kepada berhala-berhalamu dan kamu menumpahkan darah--apakah kamu akan tetap memiliki tanah<x id="i" /> ini? |
(0.95) | Yeh 35:10 | Oleh sebab engkau mengatakan: Kedua bangsa itu dan kedua negeri<n id="1" /> itu akan menjadi milikku dan kita akan memilikinya<x id="c" />--sebetulnya TUHAN ada di situ-- |
(0.95) | Yeh 36:12 | Aku akan membuat manusia lalu-lalang di atasmu yaitu umat-Ku Israel; mereka akan menduduki engkau dan engkau akan menjadi milik pusaka<x id="l" /> mereka dan engkau tidak lagi terus memunahkan mereka. |
(0.91) | Yeh 33:24 | "Hai anak manusia, orang-orang yang tinggal pada reruntuhan-reruntuhan<x id="d" /> ini, yaitu yang di tanah Israel, berkata begini: Abraham adalah seorang diri, tatkala ia mendapat tanah ini menjadi miliknya, tetapi kita banyak,<x id="e" /> tentu tanah ini diberikan kepada kita menjadi milik.<x id="f" /> |