Teks Tafsiran/Catatan Daftar Ayat
 
Hasil pencarian 1 - 20 dari 39 ayat untuk hebrew:03427 AND book:12 [Pencarian Tepat][Semua Versi Bahasa Indonesia] (0.002 detik)
Pindah ke halaman: 1 2 Selanjutnya
Urutkan berdasar: Relevansi | Kitab
  Boks Temuan
(1.00)2Raj 19:27

Aku tahu,<x id="g" /> jika engkau bangun atau duduk jika keluar atau masuk, atau jika engkau mengamuk terhadap Aku.

(1.00)2Raj 19:36

Sebab itu berangkatlah Sanherib, raja Asyur, dan pulang,<x id="x" /> lalu tinggallah ia di Niniwe.<x id="y" />

(0.98)2Raj 2:18

Ketika mereka kembali kepada Elisa yang masih tinggal di kota Yerikho, berkatalah ia kepada mereka: "Bukankah telah kukatakan kepadamu: Jangan pergi?"

(0.98)2Raj 4:20

Diangkatnyalah dia, dibawanya pulang kepada ibunya. Duduklah dia di pangkuan ibunya sampai tengah hari, tetapi sesudah itu matilah dia.

(0.97)2Raj 17:24

Raja Asyur<x id="y" /> mengangkut orang dari Babel, dari Kuta, dari Awa, dari Hamat dan Sefarwaim,<x id="z" /> lalu menyuruh mereka diam di kota-kota Samaria<n id="1" /> menggantikan orang Israel; maka orang-orang itupun menduduki Samaria dan diam di kota-kotanya.

(0.95)2Raj 4:38

Elisa kembali ke Gilgal<x id="w" /> pada waktu ada kelaparan<x id="x" /> di negeri itu<n id="1" />. Dan ketika pada suatu kali rombongan nabi duduk di depannya, berkatalah ia kepada bujangnya: "Taruhlah kuali yang paling besar di atas api dan masaklah sesuatu makanan bagi rombongan nabi itu."

(0.95)2Raj 6:1

Pada suatu hari berkatalah rombongan<x id="l" /> nabi kepada Elisa: "Cobalah lihat, tempat tinggal kami di dekatmu ini adalah terlalu sesak bagi kami.

(0.95)2Raj 6:2

Baiklah kami pergi ke sungai Yordan dan masing-masing mengambil satu balok dari sana, supaya kami membuat tempat tinggal untuk kami." Jawab Elisa: "Pergilah!"

(0.95)2Raj 7:3

Empat orang yang sakit kusta<x id="o" /> ada di depan pintu gerbang. Berkatalah yang seorang kepada yang lain: "Mengapakah kita duduk-duduk di sini sampai mati?

(0.95)2Raj 9:5

Setelah ia sampai, maka tampaklah panglima-panglima tentara sedang duduk berkumpul. Lalu ia berkata: "Ada pesan kubawa untukmu, ya panglima!" Yehu bertanya: "Untuk siapa dari kami sekalian?" Jawabnya: "Untukmu, ya panglima!"

(0.95)2Raj 13:5

--TUHAN memberikan kepada orang Israel seorang penolong,<x id="p" /> sehingga mereka lepas dari tangan Aram dan dapat duduk di kemah-kemah mereka seperti yang sudah-sudah.

(0.95)2Raj 13:13

Setelah Yoas mendapat perhentian bersama-sama dengan nenek moyangnya, maka duduklah Yerobeam<x id="w" /> di atas takhta ayahnya. Dan Yoas dikuburkan di Samaria di samping raja Israel.

(0.95)2Raj 14:10

Memang engkau telah mengalahkan Edom, sebab itu engkau menjadi tinggi hati.<x id="t" /> Cukuplah bagimu mendapat kehormatan itu dan tinggallah di rumahmu. Untuk apa engkau menantang malapetaka, sehingga engkau jatuh dan Yehuda bersama-sama engkau?"

(0.95)2Raj 15:12

Bukankah begini firman TUHAN yang diucapkan-Nya<x id="d" /> kepada Yehu: "Anak-anakmu sampai kepada keturunan yang keempat akan duduk di atas takhta Israel!" Dan terjadilah demikian.

(0.95)2Raj 17:25

Pada mulanya waktu mereka diam di sana tidaklah mereka takut kepada TUHAN, sebab itu TUHAN melepaskan singa-singa<x id="a" /> ke antara mereka yang membunuh beberapa orang di antara mereka.

(0.95)2Raj 17:28

Salah seorang imam yang telah mereka angkut dari Samaria ke dalam pembuangan pergi dan diam di Betel. Ia mengajarkan kepada mereka bagaimana seharusnya berbakti kepada TUHAN.

(0.95)2Raj 17:29

Tetapi setiap bangsa itu telah membuat allahnya sendiri dan menempatkannya di kuil<x id="b" /> di atas bukit-bukit pengorbanan,<x id="c" /> yang dibuat oleh orang-orang Samaria; setiap bangsa bertindak demikian di kota-kota<x id="d" /> yang mereka diami:

(0.95)2Raj 19:26

Sedang penduduknya yang tak berdaya<x id="c" /> menjadi terkejut<x id="d" /> dan malu; mereka menjadi seperti tumbuh-tumbuhan di padang dan seperti rumput<x id="e" /> hijau, seperti rumput di atas sotoh, atau gandum yang layu<x id="f" /> sebelum ia masak.

(0.95)2Raj 25:24

Lalu bersumpahlah Gedalya kepada mereka dan anak buah mereka, katanya kepada mereka: "Janganlah kamu takut terhadap pegawai-pegawai orang Kasdim itu; tinggallah di negeri ini dan takluklah kepada raja Babel, maka keadaanmu akan menjadi baik."

(0.95)2Raj 6:32

Adapun Elisa, duduk-duduk di rumahnya, dan para tua-tua<x id="g" /> duduk bersama-sama dia. Raja menyuruh seorang berjalan mendahuluinya, tetapi sebelum suruhan itu sampai kepada Elisa, Elisa sudah berkata kepada para tua-tua itu: "Tahukah kamu, bahwa si pembunuh<x id="h" /> itu menyuruh orang untuk memenggal kepalaku?<x id="i" /> Awas-awaslah, apabila suruhan itu datang, segeralah tutup pintu dan tahanlah dia supaya orang itu jangan masuk. Bukankah sudah kedengaran bunyi langkah tuannya di belakangnya?"




TIP #35: Beritahu teman untuk menjadi rekan pelayanan dengan gunakan Alkitab SABDA™ di situs Anda. [SEMUA]
dibuat dalam 0.03 detik
dipersembahkan oleh YLSA