Teks Tafsiran/Catatan Daftar Ayat
 
Hasil pencarian 1 - 7 dari 7 ayat untuk hebrew:03639 AND book:19 [Pencarian Tepat][Semua Versi Bahasa Indonesia] (0.001 detik)
Urutkan berdasar: Relevansi | Kitab
  Boks Temuan
(1.00)Mzm 109:29

Biarlah orang-orang yang mendakwa aku berpakaikan noda, dan berselimutkan malunya<x id="d" /> sebagai jubah.

(0.93)Mzm 44:15

(44-16) Sepanjang hari aku dihadapkan dengan nodaku,<x id="v" /> dan malu<x id="w" /> menyelimuti mukaku,

(0.93)Mzm 69:7

(69-8) Sebab oleh karena Engkaulah<x id="j" /> aku menanggung cela,<x id="k" /> noda meliputi mukaku.<x id="l" />

(0.86)Mzm 4:2

(4-3) Hai orang-orang, berapa lama lagi kemuliaanku<x id="u" /> dinodai,<x id="v" /> berapa lama lagi kamu mencintai yang sia-sia dan mencari kebohongan?<x id="w" /> Sela

(0.86)Mzm 35:26

Biarlah bersama-sama mendapat malu<x id="l" /> dan tersipu-sipu orang-orang yang bersukacita<x id="m" /> atas kemalanganku;<x id="n" /> biarlah berpakaian malu dan noda orang-orang yang membesarkan dirinya terhadap aku!<x id="o" />

(0.86)Mzm 69:19

(69-20) Engkau mengenal celaku,<x id="e" /> maluku dan nodaku; semua lawanku ada di hadapan-Mu.

(0.86)Mzm 71:13

Biarlah mendapat malu<x id="r" /> dan menjadi habis orang-orang yang memusuhi<x id="s" /> jiwaku; biarlah berselubungkan cela dan noda<x id="t" /> orang-orang yang mengikhtiarkan celakaku!




TIP #23: Gunakan Studi Kamus dengan menggunakan indeks kata atau kotak pencarian. [SEMUA]
dibuat dalam 0.04 detik
dipersembahkan oleh YLSA