Teks Tafsiran/Catatan Daftar Ayat
 
Hasil pencarian 1 - 16 dari 16 ayat untuk hebrew:03772 AND book:11 [Pencarian Tepat][Semua Versi Bahasa Indonesia] (0.001 detik)
Urutkan berdasar: Relevansi | Kitab
  Boks Temuan
(1.00)1Raj 5:6

Oleh sebab itu, perintahkanlah orang menebang bagiku pohon-pohon aras<x id="h" /> dari gunung Libanon, dan biarlah hamba-hambaku membantu hamba-hambamu, dan upah hamba-hambamu akan kubayar kepadamu seberapa juga kauminta, sebab engkau tahu, bahwa di antara kami tidak ada seorangpun yang pandai menebang pohon sama seperti orang Sidon."

(0.98)1Raj 5:12

Dan TUHAN memberikan hikmat<x id="m" /> kepada Salomo seperti yang dijanjikan-Nya kepadanya; maka damaipun ada antara Hiram dan Salomo, lalu mereka berdua mengadakan perjanjian.<x id="n" />

(0.98)1Raj 8:21

dan telah menyediakan di sana tempat untuk tabut, yang memuat perjanjian yang telah diadakan TUHAN dengan nenek moyang kita, ketika mereka dibawa-Nya keluar dari tanah Mesir."

(0.98)1Raj 11:16

enam bulan lamanya Yoab diam di sana dengan seluruh Israel, sampai dilenyapkannya semua laki-laki di Edom.

(0.98)1Raj 14:14

Dan TUHAN akan membangkitkan bagi-Nya seorang raja atas Israel yang akan melenyapkan keluarga Yerobeam--seperti kenyataan sekarang ini.

(0.98)1Raj 15:13

Bahkan ia memecat Maakha,<x id="p" /> neneknya, dari pangkat ibu suri,<x id="q" /> karena neneknya itu membuat patung Asyera yang keji. Asa merobohkan<x id="r" /> patung yang keji itu dan membakarnya di lembah Kidron.

(0.98)1Raj 18:4

Karena pada waktu Izebel<x id="a" /> melenyapkan nabi-nabi TUHAN, Obaja mengambil seratus orang nabi, lalu menyembunyikan<x id="b" /> mereka lima puluh lima puluh sekelompok dalam gua dan mengurus<x id="c" /> makanan dan minuman mereka.

(0.98)1Raj 21:21

Sesungguhnya, Aku akan mendatangkan malapetaka kepadamu, Aku akan menyapu engkau dan melenyapkan setiap orang laki-laki<x id="p" /> dari keluarga Ahab, baik yang tinggi maupun yang rendah kedudukannya<x id="q" /> di Israel.

(0.94)1Raj 2:4

dan supaya TUHAN menepati janji<x id="e" /> yang diucapkan-Nya tentang aku, yakni: Jika anak-anakmu laki-laki tetap hidup di hadapan-Ku dengan setia<n id="1" />,<x id="f" /> dengan segenap hati dan dengan segenap jiwa, maka keturunanmu takkan terputus dari takhta kerajaan Israel.

(0.94)1Raj 8:9

Dalam tabut itu tidak ada apa-apa selain dari kedua loh batu<x id="c" /> yang diletakkan Musa ke dalamnya di gunung Horeb, yakni loh-loh batu bertuliskan perjanjian yang diadakan TUHAN dengan orang Israel pada waktu perjalanan mereka keluar dari tanah Mesir.

(0.94)1Raj 9:5

maka Aku akan meneguhkan<x id="z" /> takhta kerajaanmu atas Israel untuk selama-lamanya seperti yang telah Kujanjikan kepada Daud, ayahmu, dengan berkata: Keturunanmu takkan<x id="a" /> terputus dari takhta kerajaan Israel.

(0.94)1Raj 9:7

maka Aku akan melenyapkan orang Israel dari atas tanah<x id="d" /> yang telah Kuberikan kepada mereka, dan rumah yang telah Kukuduskan bagi nama-Ku<x id="e" /> itu, akan Kubuang<n id="1" /> dari hadapan-Ku, maka Israel akan menjadi kiasan<x id="f" /> dan sindiran<x id="g" /> di antara segala bangsa.

(0.94)1Raj 14:10

Maka Aku akan mendatangkan malapetaka<x id="g" /> kepada keluarga Yerobeam. Aku akan melenyapkan dari pada Yerobeam setiap orang laki-laki, baik yang tinggi maupun yang rendah<x id="h" /> kedudukannya di Israel. Aku akan menyapu keluarga Yerobeam seperti orang menyapu tahi sampai habis.<x id="i" />

(0.94)1Raj 18:5

Ahab berkata kepada Obaja: "Jelajahilah negeri ini dan pergi ke segala mata air<x id="d" /> dan ke semua sungai; barangkali kita menemukan rumput, sehingga kita dapat menyelamatkan kuda dan bagal, dan tidak usah kita memotong seekorpun dari hewan<x id="e" /> itu."

(0.94)1Raj 20:34

Kata Benhadad<x id="j" /> kepadanya: "Kota-kota<x id="k" /> yang telah diambil bapaku dari pihak bapamu akan kukembalikan; engkau boleh juga membuat pasar<x id="l" /> bagimu di Damsyik,<x id="m" /> seperti yang dibuat bapaku di Samaria." "Dan aku sendiri," kata Ahab, "akan membiarkan engkau pergi dengan perjanjian.<x id="n" />" Lalu ia mengadakan perjanjian dengan dia dan membiarkannya pergi.

(0.92)1Raj 8:25

Maka sekarang, ya TUHAN, Allah Israel, peliharalah apa yang Kaujanjikan<x id="x" /> kepada hamba-Mu Daud, ayahku, dengan berkata: Keturunanmu takkan terputus di hadapan-Ku dan tetap akan duduk di atas takhta kerajaan Israel, asal anak-anakmu tetap hidup di hadapan-Ku sama seperti engkau hidup di hadapan-Ku.




TIP #35: Beritahu teman untuk menjadi rekan pelayanan dengan gunakan Alkitab SABDA™ di situs Anda. [SEMUA]
dibuat dalam 0.04 detik
dipersembahkan oleh YLSA