Teks Tafsiran/Catatan Daftar Ayat
 
Hasil pencarian 21 - 40 dari 41 ayat untuk hebrew:07339 [Semua Versi Bahasa Indonesia] (0.001 detik)
Pindah ke halaman: Sebelumnya 1 2 3 Selanjutnya
Urutkan berdasar: Relevansi | Kitab
  Boks Temuan
(0.51)Hak 19:20

Lalu berkatalah orang tua itu: "Jangan kuatir! Segala yang engkau perlukan biarlah aku yang menanggung, tetapi janganlah engkau bermalam di tanah lapang kota ini."

(0.51)2Taw 32:6

Ia mengangkat panglima-panglima perang yang mengepalai rakyat, menyuruh mereka berkumpul kepadanya di halaman pintu gerbang kota dan menenangkan hati mereka dengan kata-kata:

(0.51)Kid 3:2

Aku hendak bangun dan berkeliling di kota; di jalan-jalan dan di lapangan-lapangan kucari dia, jantung hatiku. Kucari, tetapi tak kutemui dia.

(0.51)Yes 59:14

Hukum telah terdesak ke belakang, dan keadilan i  berdiri jauh-jauh, sebab kebenaran j  tersandung di tempat umum dan ketulusan k  ditolak orang.

(0.51)Yer 48:38

Di atas segala sotoh Moab dan di tanah-tanah lapangnya k  hanya ada perkabungan belaka; --sungguh, Aku telah memecahkan Moab seperti tembikar, l  sehingga tidak ada orang yang menyukainya, demikianlah firman TUHAN.

(0.51)Yer 49:26

Sebab itu teruna-terunanya o  akan rebah di tanah-tanah lapangnya dan semua prajuritnya akan menjadi bungkam p  pada waktu itu, demikianlah firman TUHAN semesta alam.

(0.51)Rat 2:11

Mataku kusam dengan air mata 1 , m  remuk redam hatiku; n  hancur habis o  hatiku p  karena keruntuhan q  puteri bangsaku, sebab jatuh pingsan r  kanak-kanak dan bayi di lapangan-lapangan kota.

(0.51)Rat 2:12

Kepada ibunya mereka bertanya: "Mana roti dan anggur 1 ? s ", sedang mereka jatuh pingsan seperti orang yang gugur di lapangan-lapangan kota, ketika menghembuskan nafas t  di pangkuan u  ibunya.

(0.51)Yeh 16:31

yang membangun tempatmu yang tinggi pada setiap persimpangan jalan dan membuat bukit pengorbananmu m  di tiap-tiap tanah lapang. Tetapi engkau tidak seperti sundal biasa, oleh karena engkau menolak upah sundal.

(0.51)Za 8:4

Beginilah firman TUHAN semesta alam: Akan ada lagi kakek-kakek dan nenek-nenek duduk di jalan-jalan Yerusalem, i  masing-masing memegang tongkat karena lanjut usianya.

(0.40)Kej 19:2

serta berkata: "Tuan-tuan, silakanlah singgah ke rumah hambamu ini, bermalamlah di sini dan basuhlah kakimu, p  maka besok pagi tuan-tuan boleh melanjutkan perjalanannya." Jawab mereka: "Tidak, kami akan bermalam di tanah lapang. q "

(0.40)Ul 13:16

Seluruh jarahan harus kaukumpulkan di tengah-tengah lapangan dan harus kaubakar habis kota c  dengan seluruh jarahan itu sebagai korban bakaran yang lengkap bagi TUHAN, Allahmu. d  Semuanya itu akan tetap menjadi timbunan puing e  untuk selamanya dan tidak akan dibangun kembali.

(0.40)Ezr 10:9

Lalu berhimpunlah semua orang laki-laki Yehuda dan Benyamin o  di Yerusalem dalam tiga hari itu, yakni dalam bulan kesembilan pada tanggal dua puluh bulan itu. Seluruh rakyat duduk di halaman rumah Allah, sambil menggigil karena perkara itu dan karena hujan lebat.

(0.40)Neh 8:1

(8-2) maka serentak berkumpullah seluruh rakyat 1  di halaman di depan pintu gerbang Air. g  Mereka meminta kepada Ezra, ahli kitab itu, supaya ia membawa kitab Taurat Musa, h  yakni kitab hukum yang diberikan TUHAN kepada Israel.

(0.40)Neh 8:3

(8-4) Ia membacakan beberapa bagian dari pada kitab itu di halaman di depan pintu gerbang Air k  dari pagi sampai tengah hari di hadapan laki-laki dan perempuan dan semua orang yang dapat mengerti. Dengan penuh perhatian seluruh umat mendengarkan 1  pembacaan kitab Taurat itu.

(0.40)Est 6:9

dan hendaklah diserahkan pakaian dan kuda itu ke tangan seorang dari antara para pembesar raja, orang-orang bangsawan, lalu hendaklah pakaian itu dikenakan kepada orang yang raja berkenan menghormatinya, kemudian hendaklah ia diarak dengan mengendarai kuda itu melalui lapangan kota sedang orang berseru-seru di depannya: Beginilah dilakukan kepada orang yang raja berkenan menghormatinya! h "

(0.40)Est 6:11

Lalu Haman mengambil i  pakaian dan kuda itu, dan dikenakannya pakaian itu kepada Mordekhai, kemudian diaraknya Mordekhai melalui lapangan kota itu, sedang ia menyerukan di depannya: "Beginilah dilakukan kepada orang yang raja berkenan menghormatinya."

(0.40)Yer 5:1

Lintasilah s  jalan-jalan Yerusalem, lihatlah baik-baik dan camkanlah! t  Periksalah di tanah-tanah lapangnya, apakah kamu dapat menemui seseorang, u  apakah ada yang melakukan keadilan v  dan yang mencari kebenaran 1 , maka Aku mau mengampuni w  kota itu.

(0.40)Dan 9:25

Maka ketahuilah dan pahamilah: dari saat firman itu keluar, yakni bahwa Yerusalem akan dipulihkan dan dibangun kembali, g  sampai pada kedatangan seorang yang diurapi, h  seorang raja, i  ada tujuh kali tujuh masa; dan enam puluh dua kali tujuh masa 1  lamanya kota itu akan dibangun kembali dengan tanah lapang dan paritnya, tetapi di tengah-tengah kesulitan. j 

(0.40)Am 5:16

Sesungguhnya, beginilah firman TUHAN, Allah semesta alam, Tuhanku: "Di segala tanah lapang akan ada ratapan w  dan di segala lorong x  orang akan berkata: Wahai! Wahai! Petani y  dipanggil untuk berkabung dan orang-orang yang pandai meratap untuk mengadakan ratapan. z 




TIP #26: Perkuat kehidupan spiritual harian Anda dengan Bacaan Alkitab Harian. [SEMUA]
dibuat dalam 0.04 detik
dipersembahkan oleh YLSA