Teks Tafsiran/Catatan Daftar Ayat
 
Hasil pencarian 81 - 100 dari 256 ayat untuk hebrew:la AND book:2 [Semua Versi Bahasa Indonesia] (0.001 detik)
Pindah ke halaman: Sebelumnya 1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12 13 Selanjutnya
Urutkan berdasar: Relevansi | Kitab
  Boks Temuan
(0.94)Kel 28:24

Haruslah kedua untai emas yang berjalin itu kaupasang pada kedua gelang itu, pada ujung tutup dada.

(0.94)Kel 29:4

Lalu kausuruhlah Harun dan anak-anaknya datang ke pintu Kemah Pertemuan dan haruslah engkau membasuh mereka dengan air 1 . a 

(0.94)Kel 32:3

Lalu seluruh bangsa itu menanggalkan anting-anting emas yang ada pada telinga mereka dan membawanya kepada Harun.

(0.94)Kel 32:17

Ketika Yosua c  mendengar suara bangsa itu bersorak, berkatalah ia kepada Musa: "Ada bunyi sorak peperangan kedengaran di perkemahan."

(0.94)Kel 32:33

Tetapi TUHAN berfirman kepada Musa: "Siapa yang berdosa kepada-Ku, nama orang itulah yang akan Kuhapuskan x  dari dalam kitab-Ku.

(0.94)Kel 33:15

Berkatalah Musa kepada-Nya: "Jika Engkau d  sendiri tidak membimbing kami, janganlah suruh kami berangkat dari sini.

(0.94)Kel 34:14

Sebab janganlah engkau sujud menyembah kepada allah lain, t  karena TUHAN, yang nama-Nya u  Cemburuan, adalah Allah v  yang cemburu.

(0.94)Kel 36:33

Dibuat oranglah kayu lintang yang di tengah menjadi melintang terus di tengah-tengah papan-papan itu dari ujung ke ujung.

(0.94)Kel 38:14

yakni layar lima belas hasta untuk sisi yang satu di samping pintu gerbang itu, dengan tiga tiangnya dan tiga alas tiang itu;

(0.94)Kel 40:12

Kemudian kausuruhlah Harun dan anak-anaknya datang ke pintu Kemah Pertemuan z  dan kaubasuhlah mereka dengan air. a 

(0.93)Kel 3:13

Lalu Musa berkata kepada Allah: "Tetapi apabila aku mendapatkan orang Israel dan berkata kepada mereka: Allah nenek moyangmu telah mengutus aku kepadamu, dan mereka bertanya kepadaku: bagaimana tentang nama-Nya? q  --apakah yang harus kujawab kepada mereka?"

(0.93)Kel 3:15

Selanjutnya berfirmanlah Allah kepada Musa: "Beginilah kaukatakan kepada orang Israel: TUHAN, Allah nenek moyangmu, s  Allah Abraham, Allah Ishak dan Allah Yakub, t  telah mengutus aku kepadamu: itulah nama-Ku u  untuk selama-lamanya dan itulah sebutan-Ku turun-temurun. v 

(0.93)Kel 4:10

Lalu kata Musa kepada TUHAN: "Ah, Tuhan, aku ini tidak pandai bicara 1 , dahulupun tidak dan sejak Engkau berfirman kepada hamba-Mupun tidak, sebab aku berat mulut dan berat lidah. z "

(0.93)Kel 4:18

Lalu Musa kembali kepada mertuanya Yitro serta berkata kepadanya: "Izinkanlah kiranya aku kembali kepada saudara-saudaraku, yang ada di Mesir, untuk melihat apakah mereka masih hidup." Yitro berkata kepada Musa: "Pergilah dengan selamat."

(0.93)Kel 6:13

(6-12) Demikianlah TUHAN telah berfirman kepada Musa dan Harun, serta mengutus mereka kepada orang Israel dan kepada Firaun, raja Mesir, dengan membawa perintah supaya orang Israel dibawa keluar dari Mesir. j 

(0.93)Kel 8:5

Berfirmanlah TUHAN kepada Musa: "Katakanlah kepada Harun: Ulurkanlah tanganmu dengan tongkatmu z  ke atas sungai, ke atas selokan dan ke atas kolam, dan buatlah katak-katak a  bermunculan meliputi tanah Mesir."

(0.93)Kel 8:16

Berfirmanlah TUHAN kepada Musa: "Katakanlah kepada Harun: Ulurkanlah tongkatmu k  dan pukulkanlah itu ke debu tanah, maka debu itu akan menjadi nyamuk di seluruh tanah Mesir."

(0.93)Kel 8:29

Lalu kata Musa: "Sekarang aku keluar meninggalkan tuanku dan akan berdoa kepada TUHAN, maka pikat itu akan dijauhkan besok dari Firaun, dari pegawai-pegawainya dan rakyatnya; hanya janganlah Firaun berlaku curang d  lagi dengan tidak membiarkan bangsa itu pergi untuk mempersembahkan korban kepada TUHAN."

(0.93)Kel 10:1

Berfirmanlah TUHAN kepada Musa: "Pergilah menghadap Firaun, sebab Aku telah membuat hatinya s  dan hati para pegawainya berkeras, supaya Aku mengadakan tanda-tanda mujizat t  yang Kubuat ini di antara mereka,

(0.93)Kel 14:13

Tetapi berkatalah Musa kepada bangsa itu: "Janganlah takut, d  berdirilah tetap dan lihatlah e  keselamatan dari TUHAN, yang akan diberikan-Nya hari ini kepadamu; sebab orang Mesir yang kamu lihat f  hari ini, tidak akan kamu lihat lagi untuk selama-lamanya.




TIP #18: Centang "Hanya dalam TB" pada Pencarian Universal untuk pencarian teks alkitab hanya dalam versi TB [SEMUA]
dibuat dalam 0.04 detik
dipersembahkan oleh YLSA