| (1.00) | Hak 5:17 |
| Orang Gilead<x id="y" /> tinggal diam di seberang sungai Yordan; dan suku Dan, mengapa mereka tinggal dekat kapal-kapal? Suku Asyer<x id="z" /> duduk di tepi pantai laut,<x id="a" /> tinggal diam di teluk-teluknya. |
| (1.00) | Hak 6:40 |
| Dan demikianlah diperbuat Allah pada malam itu, sebab hanya guntingan bulu itu yang kering, dan di atas seluruh tanah itu ada embun.<x id="t" /> |
| (1.00) | Hak 16:27 |
| Adapun gedung itu penuh dengan laki-laki dan perempuan; segala raja kota orang Filistin ada di sana, dan di atas sotoh<x id="w" /> ada kira-kira tiga ribu orang laki-laki dan perempuan, yang menonton lawak Simson itu. |
| (0.97) | Hak 6:37 |
| maka aku membentangkan guntingan bulu<x id="p" /> domba<n id="1" /> di tempat pengirikan;<x id="q" /> apabila hanya di atas guntingan bulu itu ada embun, tetapi seluruh tanah di situ tinggal kering, maka tahulah<x id="r" /> aku, bahwa Engkau mau menyelamatkan orang Israel dengan perantaraanku, seperti yang Kaufirmankan." |
| (0.97) | Hak 6:39 |
| Lalu berkatalah Gideon kepada Allah: "Janganlah kiranya murka-Mu bangkit terhadap aku, apabila aku berkata<x id="s" /> lagi, sekali ini saja; biarkanlah aku satu kali lagi saja mengambil percobaan dengan guntingan bulu itu: sekiranya yang kering hanya guntingan bulu itu, dan di atas seluruh tanah itu ada embun." |
| (0.97) | Hak 9:24 |
| supaya kekerasan terhadap ketujuh puluh anak<x id="j" /> Yerubaal dibalaskan<x id="k" /> dan darah mereka ditimpakan<x id="l" /> kepada Abimelekh, saudara mereka yang telah membunuh mereka dan kepada warga kota Sikhem yang membantu dia<x id="m" /> membunuh saudara-saudaranya itu. |
| (0.97) | Hak 16:30 |
| Berkatalah Simson: "Biarlah kiranya aku mati bersama-sama orang Filistin ini." Lalu membungkuklah ia sekuat-kuatnya, maka rubuhlah rumah itu menimpa raja-raja kota itu dan seluruh orang banyak yang ada di dalamnya. Yang mati dibunuhnya pada waktu matinya itu lebih banyak dari pada yang dibunuhnya pada waktu hidupnya. |


