Alkitab SABDA
alkitab.sabda.org

Hasil pencarian 1 - 8 dari 8 untuk hebrew:omh (0.000 seconds)
(1.00)2Sam 20:24

Adoram menjadi kepala orang rodi dan Yosafat bin Ahilud menjadi bendahara negara.

(1.00)1Raj 4:6

Ahisar menjadi kepala istana; Adoniram bin Abda menjadi kepala rodi.

(0.86)1Raj 5:13

Raja Salomo mengerahkan orang rodi dari antara seluruh Israel, maka orang rodi itu ada tiga puluh ribu orang.

(0.71)1Raj 5:14

Ia menyuruh mereka ke gunung Libanon, sepuluh ribu orang dalam sebulan berganti-ganti: selama sebulan mereka ada di Libanon, selama dua bulan di rumah. Adoniram menjadi kepala rodi.

(0.57)2Sam 17:10

Maka seorang gagah perkasa sekalipun yang hatinya seperti hati singa akan tawar hati sama sekali, sebab seluruh Israel tahu, bahwa ayahmu itu seorang pahlawan dan orang-orang yang bersama-sama dia adalah orang gagah perkasa.

(0.57)1Raj 9:15

Beginilah hal orang-orang rodi yang telah dikerahkan oleh raja Salomo. Mereka dikerahkan untuk mendirikan rumah TUHAN, dan istana raja, dan Milo, dan tembok Yerusalem, dan juga untuk memperkuat Hazor, Megido dan Gezer.

(0.57)1Raj 12:18

Kemudian raja Rehabeam mengutus Adoram yang menjadi kepala rodi, tetapi seluruh Israel melontari dia dengan batu, sehingga mati, bahkan raja Rehabeam hampir-hampir tidak dapat menaiki keretanya untuk melarikan diri ke Yerusalem.

(0.57)2Taw 10:18

Kemudian raja Rehabeam mengutus Hadoram yang menjadi kepala rodi, tetapi orang-orang Israel melontari dia dengan batu, sehingga mati, bahkan raja Rehabeam hampir-hampir tidak dapat menaiki keretanya untuk melarikan diri ke Yerusalem.


Sumber: http://alkitab.sabda.org/search.php?search=hebrew:omh&page=1
Copyright © 2005-2024 Yayasan Lembaga SABDA (YLSA)