| (1.00) | Ayb 21:21 |
| Karena peduli apa ia dengan keluarganya sesudah ia mati,<x id="h" /> bila telah habis<x id="i" /> jumlah bulannya?<x id="j" /> |
| (1.00) | Ayb 38:21 |
| Tentu engkau mengenalnya, karena ketika itu engkau telah lahir,<x id="k" /> dan jumlah hari-harimu telah banyak! |
| (0.86) | Ayb 15:20 |
| Orang fasik menggeletar<x id="a" /> sepanjang hidupnya, demikian juga orang lalim selama tahun-tahun yang disediakan baginya.<x id="b" /> |
| (0.71) | Bil 23:10 |
| Siapakah yang menghitung debu Yakub<x id="z" /> dan siapakah yang membilang bondongan-bondongan Israel? Sekiranya aku mati seperti matinya orang-orang jujur<x id="a" /> dan sekiranya ajalku seperti ajal mereka!<x id="b" />" |
| (0.71) | Yer 11:13 |
| Sebab seperti banyaknya kotamu<x id="d" /> demikian banyaknya para allahmu,<x id="e" /> hai Yehuda, dan seperti banyaknya jalan di Yerusalem demikian banyaknya mezbah yang kamu dirikan untuk membakar korban<x id="f" /> kepada Baal.<x id="g" /> |


