| (1.00) | 1Raj 5:2 |
| Lalu Salomo mengutus orang kepada Hiram dengan pesan: |
| (0.96) | 1Raj 7:13 |
| Kemudian raja Salomo menyuruh orang menjemput Hiram<x id="i" /> dari Tirus. |
| (0.96) | 1Raj 9:14 |
| Adapun Hiram telah mengirim kepada raja seratus dua puluh talenta emas.<x id="o" /> |
| (0.93) | 1Raj 2:25 |
| Lalu raja Salomo menyerahkan hal itu kepada Benaya<x id="h" /> bin Yoyada; orang ini memancung dia sehingga mati.<x id="i" /> |
| (0.93) | 1Raj 9:27 |
| Dengan kapal-kapal itu Hiram mengirim anak buahnya, yaitu anak-anak kapal<x id="l" /> yang tahu tentang laut, menyertai anak buah Salomo. |
| (0.93) | 1Raj 18:20 |
| Ahab mengirim orang ke seluruh Israel dan mengumpulkan nabi-nabi itu ke gunung Karmel.<x id="p" /> |
| (0.89) | 1Raj 1:53 |
| Dan raja Salomo menyuruh orang menjemput dia dari mezbah itu. Ketika ia masuk, sujudlah ia menyembah kepada raja Salomo, lalu Salomo berkata kepadanya: "Pergilah ke rumahmu." |
| (0.89) | 1Raj 2:36 |
| Kemudian raja menyuruh memanggil Simei,<x id="c" /> dan berkata kepadanya: "Dirikanlah bagimu sebuah rumah di Yerusalem, diamlah di sana, dan janganlah keluar dari sana ke mana-manapun. |
| (0.89) | 1Raj 20:2 |
| Kemudian ia mengirim utusan ke kota itu, kepada Ahab, raja Israel, |
| (0.89) | 1Raj 20:17 |
| Ketika orang-orang muda pengiring kepala-kepala daerah itu maju menyerang lebih dahulu, maka Benhadad menyuruh orang menyelidiknya, dan mereka memberitahukan kepadanya, demikian: "Ada orang-orang maju menyerang dari Samaria." |
| (0.85) | 1Raj 1:44 |
| Raja telah menyuruh supaya imam Zadok, dan nabi Natan dan Benaya bin Yoyada, dengan orang Kreti dan orang Pleti, menyertai Salomo dan mereka menaikkan dia ke atas bagal betina raja. |
| (0.85) | 1Raj 2:29 |
| Kemudian diberitahukanlah kepada Salomo, bahwa Yoab sudah lari ke kemah TUHAN, dan telah ada di samping mezbah.<x id="p" /> Lalu Salomo menyuruh Benaya<x id="q" /> bin Yoyada: "Pergilah, pancung dia." |
| (0.85) | 1Raj 2:42 |
| maka raja menyuruh memanggil Simei dan berkata kepadanya: "Bukankah aku telah menyuruh engkau bersumpah demi TUHAN dan telah memperingatkan<x id="g" /> engkau, begini: Ketahuilah sungguh-sungguh, bahwa pada waktu engkau keluar dan pergi ke mana-manapun, pastilah engkau mati dibunuh! Dan engkau telah menjawab: Baiklah demikian, aku akan mentaatinya. |
| (0.85) | 1Raj 5:1 |
| Hiram,<x id="z" /> raja Tirus, mengutus pegawai-pegawainya kepada Salomo, karena didengarnya, bahwa Salomo telah diurapi menjadi raja menggantikan ayahnya, sebab Hiram senantiasa bersahabat dengan Daud. |
| (0.85) | 1Raj 5:8 |
| Lalu Hiram mengutus orang kepada Salomo mengatakan: "Aku telah mendengar pesan yang kausuruh sampaikan kepadaku. Tentang kayu aras dan kayu sanobar aku akan melakukan segala yang kaukehendaki. |
| (0.85) | 1Raj 12:18 |
| Kemudian raja Rehabeam mengutus Adoram<x id="b" /> yang menjadi kepala rodi, tetapi seluruh Israel melontari dia dengan batu, sehingga mati,<x id="c" /> bahkan raja Rehabeam hampir-hampir tidak dapat menaiki keretanya untuk melarikan diri ke Yerusalem. |
| (0.85) | 1Raj 13:4 |
| Demi raja Yerobeam mendengar perkataan abdi Allah yang diserukannya terhadap mezbah di Betel itu, ia mengulurkan tangannya dari atas mezbah dan berkata: "Tangkaplah dia!" Tetapi tangan yang diulurkannya terhadap orang itu menjadi kejang, sehingga tidak dapat ditariknya kembali. |
| (0.85) | 1Raj 20:10 |
| Benhadad menyuruh orang kepada Ahab dengan pesan: "Beginilah kiranya para allah menghukum aku, bahkan lebih lagi dari pada itu, jika rakyat yang mengikut aku masih dapat menjemput segenggam penuh debu<x id="p" /> puing Samaria!" |
| (0.83) | 1Raj 15:20 |
| Lalu Benhadad mendengarkan permintaan raja Asa; ia menyuruh panglima-panglimanya menyerang kota-kota Israel dan ia mengalahkan<x id="b" /> Iyon, Dan, Abel-Bet-Maakha dan seluruh Kinerot serta seluruh tanah Naftali. |



untuk mendengarkan pasal yang sedang Anda tampilkan. [