Teks Tafsiran/Catatan Daftar Ayat
 
Hasil pencarian 1 - 20 dari 132 ayat untuk hebrew:xbzmh [Semua Versi Bahasa Indonesia] (0.000 detik)
Pindah ke halaman: 1 2 3 4 5 6 7 Selanjutnya
Urutkan berdasar: Relevansi | Kitab
  Boks Temuan
(1.00)Kel 27:5

Haruslah engkau memasang jala-jala itu di bawah jalur mezbah itu; mulai dari sebelah bawah, sehingga jala-jala itu sampai setengah tinggi mezbah itu.

(0.83)Kel 27:1

"Haruslah engkau membuat mezbah 1  q  dari kayu penaga, lima hasta panjangnya dan lima hasta lebarnya, sehingga mezbah itu empat persegi, tetapi tiga hasta tingginya.

(0.83)Kel 29:12

Haruslah kauambil sedikit dari darah lembu jantan itu dan kaububuh dengan jarimu pada tanduk-tanduk l  mezbah, dan segala darah selebihnya haruslah kaucurahkan pada bagian bawah mezbah. m 

(0.83)Kel 29:37

Tujuh hari lamanya haruslah engkau mengadakan pendamaian bagi mezbah itu; haruslah engkau menguduskannya, maka mezbah itu akan menjadi maha kudus; setiap orang yang kena kepada mezbah itu akan menjadi kudus. t "

(0.83)Kel 40:10

Juga kauurapilah mezbah korban bakaran itu dengan segala perkakasnya; demikianlah engkau harus menguduskan y  mezbah itu, sehingga mezbah itu maha kudus.

(0.83)Im 1:11

Haruslah ia menyembelihnya pada sisi mezbah e  sebelah utara di hadapan TUHAN, lalu haruslah anak-anak Harun, imam-imam itu, menyiramkan darahnya pada mezbah sekelilingnya. f 

(0.83)Im 1:15

Imam harus membawanya ke mezbah, lalu memulas kepalanya m  dan membakarnya di atas mezbah. Darahnya harus ditekan ke luar pada dinding mezbah. n 

(0.83)Im 5:9

Sedikit dari darah korban penghapus dosa itu haruslah dipercikkannya s  ke dinding mezbah, t  tetapi darah selebihnya haruslah ditekan ke luar pada bagian bawah mezbah; u  itulah korban penghapus dosa.

(0.83)Im 8:11

Dipercikkannyalah sedikit dari minyak itu ke mezbah tujuh kali dan diurapinya mezbah itu serta segala perkakasnya, dan juga bejana pembasuhan serta alasnya untuk menguduskannya. p 

(0.83)Im 16:18

Kemudian haruslah ia pergi ke luar ke mezbah i  yang ada di hadapan TUHAN, dan mengadakan pendamaian bagi mezbah itu. Ia harus mengambil sedikit dari darah lembu jantan dan dari darah domba jantan itu dan membubuhnya pada tanduk-tanduk mezbah j  sekelilingnya.

(0.83)Bil 7:10

Lagi para pemimpin mempersembahkan persembahan pentahbisan x  mezbah, pada hari mezbah itu diurapi; y  para pemimpin membawa persembahan mereka ke depan mezbah itu.

(0.83)Hak 13:20

Sedang nyala api y  itu naik ke langit dari mezbah, maka naiklah Malaikat TUHAN dalam nyala api mezbah itu. Ketika Manoah dan isterinya melihat hal ini, sujudlah mereka dengan mukanya sampai ke tanah. z 

(0.83)2Raj 16:12

Setelah raja pulang dari Damsyik, maka raja melihat mezbah itu. Lalu mendekatlah raja kepada mezbah itu, naik ke atasnya, u 

(0.82)Im 8:19

Domba itu disembelih, lalu Musa menyiramkan darahnya pada mezbah sekelilingnya.

(0.82)Bil 4:13

Dan mereka harus membersihkan mezbah g  itu dari abu, h  lalu membentangkan sehelai kain ungu muda di atasnya,

(0.82)Im 8:15

Lembu itu disembelih, lalu Musa mengambil darahnya, y  kemudian dengan jarinya dibubuhnyalah darah itu pada tanduk-tanduk mezbah z  sekelilingnya, dan dengan demikian disucikannyalah mezbah a  itu dari dosa; darah selebihnya dituangkannya pada bagian bawah mezbah. Dengan demikian dikuduskannya mezbah itu dan diadakannya pendamaian baginya. b 

(0.82)2Raj 16:14

Tetapi ia menyuruh menggeser mezbah tembaga z  yang ada di hadapan TUHAN dari depan rumah TUHAN, dari antara mezbah baru dengan rumah itu, dan menaruhnya di sebelah utara mezbah baru itu.

(0.71)Kej 13:4

ke tempat mezbah z  yang dibuatnya dahulu di sana; di situlah Abram memanggil nama TUHAN. a 

(0.71)Kel 24:6

Sesudah itu Musa l  mengambil sebagian dari darah m  itu, lalu ditaruhnya ke dalam pasu, sebagian lagi dari darah itu disiramkannya n  pada mezbah itu.

(0.71)Kel 27:7

Kayu-kayu pengusungnya itu haruslah dimasukkan ke dalam gelang-gelang itu dan kayu-kayu pengusung itu haruslah ada pada kedua rusuk mezbah itu waktu mezbah itu diangkut. v 




TIP #13: Klik ikon untuk membuka halaman teks alkitab dalam format PDF. [SEMUA]
dibuat dalam 0.03 detik
dipersembahkan oleh YLSA