| (1.00) | Luk 7:45 |
| Engkau tidak mencium Aku, t tetapi sejak Aku masuk ia tiada henti-hentinya mencium kaki-Ku. |
| (0.98) | Luk 8:44 |
| Ia maju mendekati Yesus dari belakang dan menjamah jumbai jubah-Nya 1 , y dan seketika itu juga berhentilah pendarahannya. |
| (0.97) | Luk 18:40 |
| Lalu Yesus berhenti dan menyuruh membawa orang itu kepada-Nya. Dan ketika ia telah berada di dekat-Nya, Yesus bertanya kepadanya: |
| (0.96) | Luk 7:14 |
| Sambil menghampiri usungan itu Ia menyentuhnya, dan sedang para pengusung berhenti, Ia berkata: "Hai anak muda, Aku berkata kepadamu, bangkitlah! a " |
| (0.89) | Luk 11:24 |
| "Apabila roh jahat keluar dari manusia, iapun mengembara ke tempat-tempat yang tandus mencari perhentian, dan karena ia tidak mendapatnya, ia berkata: Aku akan kembali ke rumah yang telah kutinggalkan itu. |
| (0.89) | Luk 6:17 |
| 1 Lalu Ia turun dengan mereka dan berhenti pada suatu tempat yang datar: di situ berkumpul sejumlah besar dari murid-murid-Nya dan banyak orang lain yang datang dari seluruh Yudea dan dari Yerusalem dan dari daerah pantai Tirus dan Sidon. l |
| (0.88) | Luk 11:1 |
| Pada suatu kali Yesus sedang berdoa d di salah satu tempat. Ketika Ia berhenti berdoa, berkatalah seorang dari murid-murid-Nya kepada-Nya: "Tuhan, e ajarlah kami berdoa, sama seperti yang diajarkan Yohanes kepada murid-muridnya." |
| (0.43) | Luk 24:17 |
| Yesus berkata kepada mereka: "Apakah yang kamu percakapkan sementara kamu berjalan?" Maka berhentilah mereka dengan muka muram. |
| (0.41) | Luk 23:56 |
| Dan setelah pulang, mereka menyediakan rempah-rempah dan minyak mur. s |
| (0.39) | Luk 5:4 |
| Setelah selesai berbicara, Ia berkata kepada Simon: "Bertolaklah ke tempat yang dalam dan tebarkanlah jalamu untuk menangkap ikan. x " |
| (0.39) | Luk 8:24 |
| Maka datanglah murid-murid-Nya membangunkan Dia, katanya: "Guru, Guru, m kita binasa!" Iapun bangun, lalu menghardik n angin dan air yang mengamuk itu. Dan angin dan air itupun reda dan danau itu menjadi teduh. o |
| (0.38) | Luk 4:13 |
| Sesudah Iblis mengakhiri semua pencobaan g itu, ia mundur dari pada-Nya h dan menunggu waktu yang baik. |
| (0.10) | Luk 4:34 |
| "Hai Engkau, Yesus orang Nazaret, f apa urusan-Mu dengan kami? g Engkau datang hendak membinasakan kami? Aku tahu siapa Engkau: h Yang Kudus dari Allah. i " |
| (0.10) | Luk 10:6 |
| Dan jikalau di situ ada orang yang layak menerima damai sejahtera, maka salammu itu akan tinggal atasnya. Tetapi jika tidak, salammu itu kembali kepadamu. |
| (0.10) | Luk 12:19 |
| Sesudah itu aku akan berkata kepada jiwaku: Jiwaku, ada padamu banyak barang, tertimbun untuk bertahun-tahun lamanya; beristirahatlah, makanlah, minumlah dan bersenang-senanglah! |
| (0.10) | Luk 21:36 |
| Berjaga-jagalah senantiasa sambil berdoa, k supaya kamu beroleh kekuatan untuk luput dari semua yang akan terjadi itu 1 , dan supaya kamu tahan berdiri di hadapan Anak Manusia." |
| (0.09) | Luk 4:31 |
| Kemudian Yesus pergi ke Kapernaum, c sebuah kota di Galilea, lalu mengajar di situ pada hari-hari Sabat. |
| (0.09) | Luk 6:2 |
| 1 Tetapi beberapa orang Farisi berkata: "Mengapa kamu berbuat sesuatu yang tidak diperbolehkan pada hari Sabat? z " |
| (0.09) | Luk 23:54 |
| Hari itu adalah hari persiapan q dan sabat hampir mulai. |
| (0.09) | Luk 6:5 |
| Kata Yesus lagi kepada mereka: "Anak Manusia c adalah Tuhan atas hari Sabat." |



