(1.00) | Kis 16:4 | Dalam perjalanan keliling dari kota ke kota Paulus dan Silas menyampaikan keputusan-keputusan yang diambil para rasul dan para penatua v di Yerusalem w dengan pesan, supaya jemaat-jemaat menurutinya. x |
(0.97) | Kis 23:29 | Ternyatalah bagiku, bahwa ia didakwa karena soal-soal hukum Taurat i mereka, tetapi tidak ada tuduhan, j atas mana ia patut dihukum mati atau dipenjarakan. |
(0.96) | Kis 13:39 | Dan di dalam Dialah setiap orang yang percaya w memperoleh pembebasan dari segala dosa, yang tidak dapat kamu peroleh dari hukum Musa. x |
(0.96) | Kis 16:21 | dan mereka mengajarkan adat istiadat, yang kita sebagai orang Rum z tidak boleh menerimanya atau menurutinya. a " |
(0.93) | Kis 17:7 | dan Yason menerima mereka menumpang di rumahnya. Mereka semua bertindak melawan ketetapan-ketetapan Kaisar dengan mengatakan, bahwa ada seorang raja lain, yaitu Yesus. o " |
(0.93) | Kis 22:12 | Di situ ada seorang bernama Ananias, t seorang saleh yang menurut hukum Taurat dan terkenal baik di antara semua orang Yahudi yang ada di situ. u |
(0.92) | Kis 21:20 | Mendengar itu mereka memuliakan Allah. Lalu mereka berkata kepada Paulus: "Saudara, lihatlah, beribu-ribu orang Yahudi telah menjadi percaya dan mereka semua rajin t memelihara hukum Taurat 1 . u |
(0.91) | Kis 21:24 | Bawalah mereka bersama-sama dengan engkau, lakukanlah pentahiran z dirimu bersama-sama dengan mereka dan tanggunglah biaya mereka, sehingga mereka dapat mencukurkan rambutnya; a maka semua orang akan tahu, bahwa segala kabar yang mereka dengar tentang engkau sama sekali tidak benar, melainkan bahwa engkau tetap memelihara hukum Taurat. |
(0.91) | Kis 21:28 | sambil berteriak: "Hai orang-orang Israel, tolong! Inilah orang yang di mana-mana mengajar semua orang untuk menentang bangsa kita dan menentang hukum Taurat dan tempat ini! Dan sekarang ia membawa orang-orang Yunani pula ke dalam Bait Allah dan menajiskan tempat suci ini! e " |
(0.91) | Kis 22:3 | "Aku adalah orang Yahudi, a lahir di Tarsus b di tanah Kilikia, c tetapi dibesarkan di kota ini; dididik dengan teliti di bawah pimpinan d Gamaliel e dalam hukum nenek moyang kita, f sehingga aku menjadi seorang yang giat g bekerja bagi Allah sama seperti kamu semua pada waktu ini. |