(1.00) | 1Raj 22:6 | Lalu raja Israel mengumpulkan para nabi, kira-kira empat ratus orang 1 banyaknya, kemudian bertanyalah ia kepada mereka: "Apakah aku boleh pergi berperang melawan Ramot-Gilead atau aku membatalkannya?" Jawab mereka: "Majulah! g Tuhan akan menyerahkannya ke dalam tangan raja. h " |
(0.48) | 1Raj 1:43 | Tetapi Yonatan menjawab Adonia: "Tidak! Tuan kita raja Daud telah mengangkat Salomo menjadi raja. |
(0.48) | 1Raj 18:8 | Jawab Elia kepadanya: "Benar! Pergilah, katakan kepada tuanmu: Elia ada." |
(0.47) | 1Raj 1:36 | Lalu Benaya bin Yoyada menjawab raja: "Amin! Demikianlah kiranya firman TUHAN, Allah tuanku raja! |
(0.47) | 1Raj 2:18 | Jawab Batsyeba: "Baik, aku akan membicarakan hal itu untuk engkau dengan raja." |
(0.45) | 1Raj 2:14 | Kemudian katanya: "Ada sesuatu yang hendak kukatakan kepadamu." Jawab perempuan itu: "Katakanlah!" |
(0.45) | 1Raj 2:16 | Dan sekarang, satu permintaan saja kusampaikan kepadamu; janganlah tolak permintaanku." Jawab perempuan itu kepadanya: "Katakanlah!" |
(0.45) | 1Raj 21:3 | Jawab Nabot kepada Ahab: "Kiranya TUHAN menghindarkan aku dari pada memberikan milik pusaka z nenek moyangku kepadamu!" |
(0.45) | 1Raj 18:9 | Tetapi jawab Obaja: "Apakah dosa yang telah kuperbuat, maka engkau hendak menyerahkan hambamu ini kepada Ahab, supaya aku dibunuhnya? |
(0.44) | 1Raj 18:15 | Jawab Elia: "Demi TUHAN semesta alam yang hidup, yang kulayani, sesungguhnya hari ini juga aku akan memperlihatkan i diri kepadanya." |
(0.43) | 1Raj 2:20 | Berkatalah perempuan itu: "Suatu permintaan kecil saja yang kusampaikan kepadamu, janganlah tolak permintaanku." Jawab raja kepadanya: "Mintalah, ya ibu, sebab aku tidak akan menolak permintaanmu." |
(0.43) | 1Raj 18:18 | Jawab Elia kepadanya: "Bukan aku yang mencelakakan Israel, melainkan engkau k ini dan kaum keluargamu, sebab kamu telah meninggalkan l perintah-perintah TUHAN 1 dan engkau ini telah mengikuti para Baal. |
(0.43) | 1Raj 22:28 | Tetapi jawab Mikha: "Jika benar-benar engkau pulang dengan selamat, tentulah TUHAN tidak berfirman e dengan perantaraanku!" Lalu disambungnya: "Dengarlah, hai bangsa-bangsa sekalian!" |
(0.43) | 1Raj 2:30 | Benaya masuk ke dalam kemah r TUHAN serta berkata kepadanya: "Beginilah kata raja: Keluarlah. s " Jawabnya: "Tidak, sebab di sinilah aku mau mati." Lalu Benaya menyampaikan jawab itu kepada raja, katanya: "Beginilah kata Yoab dan beginilah jawabnya kepadaku." |
(0.43) | 1Raj 22:4 | Lalu katanya kepada Yosafat: "Maukah engkau pergi bersama-sama aku untuk memerangi e Ramot-Gilead?" Jawab Yosafat kepada raja Israel: "Kita sama-sama, aku dan engkau, rakyatku dan rakyatmu, kudaku dan kudamu." |
(0.42) | 1Raj 20:9 | Sebab itu ia berkata kepada utusan-utusan Benhadad: "Katakanlah kepada tuanku raja: Segala yang pertama kali kausuruhkan kepada hambamu ini, aku akan melakukannya, tetapi tuntutan yang kemudian ini tidak dapat kupenuhi." Lalu pergilah utusan-utusan itu dan menyampaikan jawab itu kepada Benhadad. |
(0.42) | 1Raj 22:8 | Jawab raja Israel kepada Yosafat: "Masih ada seorang lagi yang dengan perantaraannya dapat diminta petunjuk TUHAN. Tetapi aku membenci k dia, sebab tidak pernah ia menubuatkan yang baik l tentang aku, melainkan malapetaka. Orang itu ialah Mikha bin Yimla." Kata Yosafat: "Janganlah raja berkata demikian." |
(0.11) | 1Raj 9:9 | Maka orang akan berkata: j Sebab mereka meninggalkan k TUHAN, Allah mereka, yang membawa nenek moyang mereka keluar dari tanah Mesir dan sebab mereka berpegang pada allah lain dan sujud menyembah kepadanya dan beribadah kepadanya. Itulah sebabnya TUHAN mendatangkan segala malapetaka l ini ke atas mereka." |
(0.10) | 1Raj 20:14 | Lalu bertanyalah Ahab: "Dengan bantuan siapa?" Jawabnya: "Beginilah firman TUHAN: Dengan bantuan orang-orang muda pengiring kepala-kepala daerah." Tanyanya pula: "Siapakah yang akan memulai u perang?" Jawabnya: "Engkau!" |
(0.10) | 1Raj 2:38 | Lalu berkatalah Simei kepada raja: "Baiklah demikian! Seperti yang tuanku raja katakan, demikianlah akan dilakukan hambamu ini." Lalu Simei diam di Yerusalem beberapa waktu lamanya. |