| (1.00) | 1Raj 9:27 |
| Dengan kapal-kapal itu Hiram mengirim anak buahnya, yaitu anak-anak kapal l yang tahu tentang laut, menyertai anak buah Salomo. |
| (0.44) | 1Raj 10:22 |
| Sebab di laut raja mempunyai kapal-kapal Tarsis f bergabung dengan kapal-kapal g Hiram; dan sekali tiga tahun kapal-kapal Tarsis itu datang membawa emas dan perak serta gading; juga kera dan burung merak. |
| (0.41) | 1Raj 9:26 |
| Raja Salomo membuat juga kapal-kapal i di Ezion-Geber j yang ada di dekat Elot, k di tepi Laut Teberau, di tanah Edom. |
| (0.41) | 1Raj 22:48 |
| (22-49) Yosafat membuat kapal-kapal Tarsis q untuk pergi ke Ofir mengambil emas, tetapi kapal-kapal itu tidak jadi pergi ke sana, sebab kapal-kapal itu pecah di Ezion-Geber. r |
| (0.41) | 1Raj 10:11 |
| Lagipula kapal-kapal Hiram, yang mengangkut emas dari Ofir, a membawa dari Ofir sangat banyak kayu cendana dan batu permata yang mahal-mahal. |
| (0.39) | 1Raj 22:49 |
| (22-50) Pada waktu itu Ahazia, anak Ahab, berkata kepada Yosafat: "Baiklah anak buahku pergi bersama-sama anak buahmu dengan kapal-kapal itu." Tetapi Yosafat tidak mau. |
| (0.11) | 1Raj 10:15 |
| belum terhitung yang didapat dari saudagar-saudagar dan dari pedagang-pedagang dan dari semua raja Arab dan bupati-bupati di negeri itu. |
| (0.08) | 1Raj 22:43 |
| Ia hidup mengikuti jejak Asa, m ayahnya; ia tidak menyimpang dari padanya dan melakukan apa yang benar di mata TUHAN. (22-44) Hanya bukit-bukit pengorbanan n tidak dijauhkan. Orang masih mempersembahkan dan membakar korban di bukit-bukit itu. |


