Alkitab SABDA
alkitab.sabda.org

Hasil pencarian 1 - 20 dari 100 untuk kedewataan (0.000 seconds)
(1.00)Bil 25:2

Perempuan-perempuan ini mengajak bangsa itu ke korban sembelihan bagi allah mereka, lalu bangsa itu turut makan dari korban itu dan menyembah allah orang-orang itu.

(0.87)Mzm 136:2

Bersyukurlah kepada Allah segala allah! Bahwasanya untuk selama-lamanya kasih setia-Nya.

(0.83)Mzm 97:9

Sebab Engkaulah, ya TUHAN, Yang Mahatinggi di atas seluruh bumi, Engkau sangat dimuliakan di atas segala allah.

(0.83)Mzm 135:5

Sesungguhnya aku tahu, bahwa TUHAN itu maha besar dan Tuhan kita itu melebihi segala allah.

(0.77)1Taw 16:26

Sebab segala allah bangsa-bangsa adalah berhala, tetapi Tuhanlah yang menjadikan langit.

(0.74)1Taw 16:25

Sebab besar TUHAN dan terpuji sangat, dan lebih dahsyat Ia dari pada segala allah.

(0.74)Mzm 82:1

Mazmur Asaf. Allah berdiri dalam sidang ilahi, di antara para allah Ia menghakimi:

(0.74)Mzm 96:4

Sebab TUHAN maha besar dan terpuji sangat, Ia lebih dahsyat dari pada segala allah.

(0.72)Mzm 97:7

Semua orang yang beribadah kepada patung akan mendapat malu, orang yang memegahkan diri karena berhala-berhala; segala allah sujud menyembah kepada-Nya.

(0.71)Mzm 86:8

Tidak ada seperti Engkau di antara para allah, ya Tuhan, dan tidak ada seperti apa yang Kaubuat.

(0.64)2Taw 2:5

Dan rumah yang hendak kudirikan itu harus besar, sebab Allah kami lebih besar dari segala allah.

(0.64)Dan 5:14

Telah kudengar tentang engkau, bahwa engkau penuh dengan roh para dewa, dan bahwa padamu terdapat kecerahan, akal budi dan hikmat yang luar biasa.

(0.61)Dan 5:11

sebab dalam kerajaan tuanku ada seorang yang penuh dengan roh para dewa yang kudus! Dalam zaman ayah tuanku ada terdapat pada orang itu kecerahan, akal budi dan hikmat yang seperti hikmat para dewa. Ia telah diangkat oleh raja Nebukadnezar, ayah tuanku menjadi kepala orang-orang berilmu, para ahli jampi, para Kasdim dan para ahli nujum,

(0.58)Bil 33:4

sementara orang Mesir sedang menguburkan orang-orang yang telah dibunuh TUHAN di antara mereka, yakni semua anak sulung; sebab TUHAN telah menjatuhkan hukuman-hukuman kepada para allah mereka.

(0.55)1Raj 20:10

Benhadad menyuruh orang kepada Ahab dengan pesan: "Beginilah kiranya para allah menghukum aku, bahkan lebih lagi dari pada itu, jika rakyat yang mengikut aku masih dapat menjemput segenggam penuh debu puing Samaria!"

(0.55)2Taw 32:14

Siapa dari pada semua allah bangsa-bangsa yang sudah ditumpas nenek moyangku itu dapat melepaskan bangsanya dari tanganku? Masakan Allahmu dapat melepaskan kamu dari tanganku?

(0.55)Yes 36:18

Jangan sampai Hizkia membujuk kamu dengan mengatakan: TUHAN akan melepaskan kita! Apakah pernah para allah bangsa-bangsa melepaskan negerinya masing-masing dari tangan raja Asyur?

(0.55)Yer 1:16

Maka Aku akan menjatuhkan hukuman-Ku atas mereka, karena segala kejahatan mereka, sebab mereka telah meninggalkan Aku, dengan membakar korban kepada allah lain dan sujud menyembah kepada buatan tangannya sendiri.

(0.55)Dan 2:11

Apa yang diminta tuanku raja adalah terlalu berat, dan tidak ada seorangpun yang dapat memberitahukannya kepada tuanku raja, selain dari dewa-dewa yang tidak berdiam di antara manusia."

(0.55)Dan 3:25

Katanya: "Tetapi ada empat orang kulihat berjalan-jalan dengan bebas di tengah-tengah api itu; mereka tidak terluka, dan yang keempat itu rupanya seperti anak dewa!"


Sumber: http://alkitab.sabda.org/search.php?search=kedewataan&page=1
Copyright © 2005-2024 Yayasan Lembaga SABDA (YLSA)