Teks Tafsiran/Catatan Daftar Ayat
 
Hasil pencarian 1 - 13 dari 13 ayat untuk ketopong [Semua Versi Bahasa Indonesia] (0.000 detik)
Urutkan berdasar: Relevansi | Kitab
  Boks Temuan
(1.00)Yer 46:4

Pasanglah kuda, dan naiklah, hai pengendara-pengendara! Ambillah tempatmu dengan memakai ketopong, tajamkanlah b  tombakmu, pakailah baju zirahmu! c 

(1.00)Yeh 38:5

Orang Persia, Etiopia, h  dan Put 1  i  menyertai mereka dan semuanya dengan perisai dan ketopong;

(0.99)Ef 6:17

dan terimalah ketopong keselamatan f  dan pedang Roh 1 , g  yaitu firman Allah, h 

(0.95)1Sam 17:5

Ketopong tembaga ada di kepalanya, dan ia memakai baju zirah yang bersisik; berat baju zirah ini lima ribu syikal tembaga.

(0.95)2Taw 26:14

Uzia memperlengkapi seluruh tentara p  itu dengan perisai, tombak, ketopong, baju zirah, busur dan batu umban.

(0.91)1Sam 17:38

Lalu Saul mengenakan baju s  perangnya kepada Daud, ditaruhnya ketopong tembaga di kepalanya dan dikenakannya baju zirah kepadanya.

(0.79)Yeh 27:10

Orang Persia, o  Lud p  dan Put, q  yang menjadi prajuritmu ada dalam ketenteraanmu. Perisai r  dan ketopong digantungkan padamu; mereka menambah semarakmu.

(0.77)Yes 59:17

Ia mengenakan keadilan sebagai baju zirah 1  r  dan ketopong s  keselamatan ada di kepala-Nya; Ia mengenakan pakaian t  pembalasan u  dan menyelubungkan kecemburuan v  sebagai jubah.

(0.69)1Tes 5:8

Tetapi kita, yang adalah orang-orang siang, u  baiklah kita sadar, berbajuzirahkan v  iman dan kasih, dan berketopongkan w  pengharapan keselamatan. x 

(0.56)Yeh 23:24

Mereka datang melawan engkau dengan banyak kereta dan roda-roda n  dan dengan sekumpulan bangsa-bangsa; mereka akan menyusun perisai besar dan kecil dan ketopong di sekitarmu melawan engkau, dan Aku akan menyerahkan perkara ini di hadapannya dan mereka akan menghakimi o  engkau menurut hukum mereka.

(0.09)Mzm 60:7

(60-9) Punya-Ku Gilead x  dan punya-Ku Manasye, Efraim y  ialah pelindung kepala-Ku, Yehuda z  ialah tongkat a  kerajaan-Ku;

(0.09)Mzm 108:8

(108-9) Gilead punya-Ku, Manasye punya-Ku, Efraim ialah pelindung kepala-Ku, Yehuda d  ialah tongkat kerajaan-Ku,

(0.04)1Sam 17:4

Lalu tampillah keluar seorang pendekar dari tentara orang Filistin. Namanya Goliat, i  dari Gat. Tingginya enam hasta sejengkal.




TIP #18: Centang "Hanya dalam TB" pada Pencarian Universal untuk pencarian teks alkitab hanya dalam versi TB [SEMUA]
dibuat dalam 0.04 detik
dipersembahkan oleh YLSA