(1.00) | Ul 19:3 | Engkau harus menetapkan jauhnya jalan, dan membagi dalam tiga bagian wilayah negeri yang diberikan TUHAN, Allahmu, untuk dimiliki olehmu, supaya setiap pembunuh dapat melarikan diri ke sana. |
(0.95) | Ul 21:16 | maka pada waktu ia membagi warisan harta kepunyaannya kepada anak-anaknya itu, tidaklah boleh ia memberikan bagian anak sulung kepada anak dari isteri yang dicintai merugikan anak dari isteri yang tidak dicintai, b yang adalah anak sulung. |
(0.21) | Ul 14:27 | Juga orang Lewi yang diam di dalam tempatmu janganlah kauabaikan, m sebab ia tidak mendapat bagian milik pusaka n bersama-sama engkau. |
(0.20) | Ul 28:56 | Perempuan yang lemah dan manja f di antaramu, yang tidak pernah mencoba menjejakkan telapak kakinya ke tanah karena sifatnya yang manja dan lemah itu, akan kesal terhadap suaminya sendiri atau terhadap anaknya laki-laki atau anaknya perempuan, g |