(1.00) | 1Sam 17:9 | Jika ia dapat berperang melawan aku dan mengalahkan aku, maka kami akan menjadi hambamu; tetapi jika aku dapat mengungguli dia dan mengalahkannya, maka kamu akan menjadi hamba kami dan takluk kepada kami." |
(0.99) | 1Sam 11:1 | Maka Nahas, k orang Amon itu, bergerak maju dan berkemah mengepung Yabesh-Gilead. l Lalu berkatalah semua orang Yabesh itu kepada Nahas: "Adakanlah perjanjian m dengan kami, maka kami akan takluk kepadamu." |
(0.96) | 1Sam 2:27 | Seorang abdi Allah u datang kepada Eli dan berkata kepadanya: "Beginilah firman TUHAN: Bukankah dengan nyata Aku menyatakan diri-Ku kepada nenek moyangmu, ketika mereka masih di Mesir dan takluk kepada keturunan Firaun? |
(0.23) | 1Sam 4:9 | Kuatkanlah hatimu dan berlakulah seperti laki-laki, hai orang Filistin, supaya kamu jangan menjadi budak orang Ibrani itu, seperti mereka c dahulu menjadi budakmu. Berlakulah seperti laki-laki dan berperanglah!" |
(0.22) | 1Sam 7:13 | Demikianlah orang Filistin itu ditundukkan d dan tidak lagi memasuki daerah Israel. Tangan TUHAN melawan orang Filistin seumur hidup Samuel, |
(0.22) | 1Sam 14:48 | Ia melakukan perbuatan-perbuatan yang gagah perkasa, memukul kalah orang Amalek, a dan melepaskan Israel dari tangan orang-orang yang merampasi mereka. |
(0.22) | 1Sam 12:9 | Tetapi mereka melupakan f TUHAN, Allah mereka, dan Ia menyerahkan mereka g ke dalam tangan Sisera, h panglima tentara di Hazor, i dan ke dalam tangan orang Filistin j dan raja Moab, k yang berperang melawan mereka. |
(0.22) | 1Sam 18:30 | Apabila raja-raja orang Filistin maju berperang, setiap kali mereka maju berperang, maka Daud lebih berhasil n dari semua pegawai Saul, sehingga namanya sangat masyhur. |
(0.21) | 1Sam 7:14 | dan kota-kota yang diambil orang Filistin dari pada Israel, kembali pula kepada Israel, mulai dari Ekron e sampai Gat; dan orang Israel merebut daerah sekitarnya dari tangan orang Filistin. Antara orang Israel dan orang Amori f ada damai. |