(1.00) | 2Taw 10:19 | Demikianlah mulanya orang Israel memberontak terhadap keluarga Daud sampai hari ini. |
(0.94) | 2Taw 21:10 | Demikianlah Edom memberontak kekuasaan Yehuda dan terlepas sampai sekarang ini. Lalu Libnapun a memberontak terhadap kekuasaannya pada masa itu juga. Itu disebabkan karena ia telah meninggalkan TUHAN, Allah nenek moyangnya. |
(0.27) | 2Taw 21:8 | Pada zamannya memberontaklah Edom z terhadap kekuasaan Yehuda dan mereka mengangkat seorang raja atas mereka sendiri. |
(0.21) | 2Taw 13:6 | Tetapi Yerobeam bin Nebat, hamba Salomo bin Daud, telah bangkit memberontak j melawan tuannya. |
(0.21) | 2Taw 24:26 | Mereka yang mengadakan persepakatan terhadap dia ialah: Zabad, anak Simeat perempuan Amon, dan Yozabad, anak Simrit k perempuan Moab. l |
(0.21) | 2Taw 33:25 | Tetapi rakyat n negeri itu membunuh semua orang yang mengadakan persepakatan melawan raja Amon; dan rakyat negeri itu mengangkat Yosia, anaknya, menjadi raja menggantikan dia. |
(0.20) | 2Taw 33:24 | Maka pegawai-pegawainya mengadakan persepakatan melawan dia, dan membunuhnya di istananya. |
(0.20) | 2Taw 25:27 | Sejak Amazia menjauhi TUHAN, orang mengadakan persepakatan melawan dia di Yerusalem, sebab itu larilah ia ke Lakhis. e Tetapi mereka menyuruh mengejar dia ke Lakhis, lalu dibunuhlah ia di sana. |
(0.19) | 2Taw 24:25 | Ketika mereka pergi dari padanya, --mereka meninggalkannya dengan luka-luka berat--pegawai-pegawainya mengadakan persepakatan terhadap dia karena darah anak imam Yoyada itu, lalu membunuhnya di atas tempat tidurnya. Ia mati dan dikuburkan j di kota Daud, tetapi tidak di pekuburan raja-raja. |
(0.19) | 2Taw 6:37 | dan apabila mereka sadar kembali dalam hatinya k di negeri tempat mereka tertawan, dan mereka berbalik, dan memohon kepada-Mu di negeri tempat mereka tertawan, dengan berkata: Kami telah berdosa, bersalah, dan berbuat fasik, |