Alkitab SABDA
alkitab.sabda.org

Hasil pencarian 141 - 160 dari 382 untuk nampaknya (0.000 seconds)
(0.04)Yoh 6:36

Tetapi Aku telah berkata kepadamu: Sungguhpun kamu telah melihat Aku, kamu tidak percaya.

(0.04)1Kor 15:7

Selanjutnya Ia menampakkan diri kepada Yakobus, kemudian kepada semua rasul.

(0.04)1Kor 16:4

Kalau ternyata penting, bahwa aku juga pergi, maka mereka akan pergi bersama-sama dengan aku.

(0.04)2Kor 5:7

--sebab hidup kami ini adalah hidup karena percaya, bukan karena melihat--

(0.04)2Kor 10:9

Tetapi aku tidak mau kelihatan seolah-olah aku menakut-nakuti kamu dengan surat-suratku.

(0.04)Flp 2:21

sebab semuanya mencari kepentingannya sendiri, bukan kepentingan Kristus Yesus.

(0.04)Tit 2:11

Karena kasih karunia Allah yang menyelamatkan semua manusia sudah nyata.

(0.04)Tit 3:4

Tetapi ketika nyata kemurahan Allah, Juruselamat kita, dan kasih-Nya kepada manusia,

(0.04)Mat 13:14

Maka pada mereka genaplah nubuat Yesaya, yang berbunyi: Kamu akan mendengar dan mendengar, namun tidak mengerti, kamu akan melihat dan melihat, namun tidak menanggap.

(0.04)Mrk 4:12

supaya: Sekalipun melihat, mereka tidak menanggap, sekalipun mendengar, mereka tidak mengerti, supaya mereka jangan berbalik dan mendapat ampun."

(0.04)Mrk 8:23

Yesus memegang tangan orang buta itu dan membawa dia ke luar kampung. Lalu Ia meludahi mata orang itu dan meletakkan tangan-Nya atasnya, dan bertanya: "Sudahkah kaulihat sesuatu?"

(0.04)Luk 10:24

Karena Aku berkata kepada kamu: Banyak nabi dan raja ingin melihat apa yang kamu lihat, tetapi tidak melihatnya, dan ingin mendengar apa yang kamu dengar, tetapi tidak mendengarnya."

(0.04)Yoh 1:50

Yesus menjawab, kata-Nya: "Karena Aku berkata kepadamu: Aku melihat engkau di bawah pohon ara, maka engkau percaya? Engkau akan melihat hal-hal yang lebih besar dari pada itu."

(0.04)Yoh 9:15

Karena itu orang-orang Farisipun bertanya kepadanya, bagaimana matanya menjadi melek. Jawabnya: "Ia mengoleskan adukan tanah pada mataku, lalu aku membasuh diriku, dan sekarang aku dapat melihat."

(0.04)Yoh 9:25

Jawabnya: "Apakah orang itu orang berdosa, aku tidak tahu; tetapi satu hal aku tahu, yaitu bahwa aku tadinya buta, dan sekarang dapat melihat."

(0.04)Yoh 9:41

Jawab Yesus kepada mereka: "Sekiranya kamu buta, kamu tidak berdosa, tetapi karena kamu berkata: Kami melihat, maka tetaplah dosamu."

(0.04)Yoh 12:40

"Ia telah membutakan mata dan mendegilkan hati mereka, supaya mereka jangan melihat dengan mata, dan menanggap dengan hati, lalu berbalik, sehingga Aku menyembuhkan mereka."

(0.04)Yoh 14:19

Tinggal sesaat lagi dan dunia tidak akan melihat Aku lagi, tetapi kamu melihat Aku, sebab Aku hidup dan kamupun akan hidup.

(0.04)Kis 7:55

Tetapi Stefanus, yang penuh dengan Roh Kudus, menatap ke langit, lalu melihat kemuliaan Allah dan Yesus berdiri di sebelah kanan Allah.

(0.04)Kis 27:20

Setelah beberapa hari lamanya baik matahari maupun bintang-bintang tidak kelihatan, dan angin badai yang dahsyat terus-menerus mengancam kami, akhirnya putuslah segala harapan kami untuk dapat menyelamatkan diri kami.


Sumber: http://alkitab.sabda.org/search.php?search=nampaknya&page=8
Copyright © 2005-2024 Yayasan Lembaga SABDA (YLSA)