Alkitab SABDA
alkitab.sabda.org

Hasil pencarian 41 - 60 dari 561 untuk orang-orangnya AND book:43 (0.000 seconds)
(0.98)Yoh 15:17

Inilah perintah-Ku kepadamu: Kasihilah seorang akan yang lain."

(0.98)Yoh 12:29

Orang banyak yang berdiri di situ dan mendengarkannya berkata, bahwa itu bunyi guntur. Ada pula yang berkata: "Seorang malaikat telah berbicara dengan Dia."

(0.98)Yoh 19:19

Dan Pilatus menyuruh memasang juga tulisan di atas kayu salib itu, bunyinya: "Yesus, orang Nazaret, Raja orang Yahudi."

(0.98)Yoh 6:4

Dan Paskah, hari raya orang Yahudi, sudah dekat.

(0.98)Yoh 10:13

Ia lari karena ia seorang upahan dan tidak memperhatikan domba-domba itu.

(0.98)Yoh 5:7

Jawab orang sakit itu kepada-Nya: "Tuhan, tidak ada orang yang menurunkan aku ke dalam kolam itu apabila airnya mulai goncang, dan sementara aku menuju ke kolam itu, orang lain sudah turun mendahului aku."

(0.98)Yoh 1:19

Dan inilah kesaksian Yohanes ketika orang Yahudi dari Yerusalem mengutus beberapa imam dan orang-orang Lewi kepadanya untuk menanyakan dia: "Siapakah engkau?"

(0.98)Yoh 8:9

Tetapi setelah mereka mendengar perkataan itu, pergilah mereka seorang demi seorang, mulai dari yang tertua. Akhirnya tinggallah Yesus seorang diri dengan perempuan itu yang tetap di tempatnya.

(0.98)Yoh 12:20

Di antara mereka yang berangkat untuk beribadah pada hari raya itu, terdapat beberapa orang Yunani.

(0.98)Yoh 11:47

Lalu imam-imam kepala dan orang-orang Farisi memanggil Mahkamah Agama untuk berkumpul dan mereka berkata: "Apakah yang harus kita buat? Sebab orang itu membuat banyak mujizat.

(0.98)Yoh 7:12

Dan banyak terdengar bisikan di antara orang banyak tentang Dia. Ada yang berkata: "Ia orang baik." Ada pula yang berkata: "Tidak, Ia menyesatkan rakyat."

(0.98)Yoh 7:44

Beberapa orang di antara mereka mau menangkap Dia, tetapi tidak ada seorangpun yang berani menyentuh-Nya.

(0.98)Yoh 7:51

"Apakah hukum Taurat kita menghukum seseorang, sebelum ia didengar dan sebelum orang mengetahui apa yang telah dibuat-Nya?"

(0.98)Yoh 5:10

Karena itu orang-orang Yahudi berkata kepada orang yang baru sembuh itu: "Hari ini hari Sabat dan tidak boleh engkau memikul tilammu."

(0.98)Yoh 18:26

Ia menyangkalnya, katanya: "Bukan." Kata seorang hamba Imam Besar, seorang keluarga dari hamba yang telinganya dipotong Petrus: "Bukankah engkau kulihat di taman itu bersama-sama dengan Dia?"

(0.98)Yoh 11:55

Pada waktu itu hari raya Paskah orang Yahudi sudah dekat dan banyak orang dari negeri itu berangkat ke Yerusalem untuk menyucikan diri sebelum Paskah itu.

(0.98)Yoh 6:9

"Di sini ada seorang anak, yang mempunyai lima roti jelai dan dua ikan; tetapi apakah artinya itu untuk orang sebanyak ini?"

(0.98)Yoh 7:23

Jikalau seorang menerima sunat pada hari Sabat, supaya jangan melanggar hukum Musa, mengapa kamu marah kepada-Ku, karena Aku menyembuhkan seluruh tubuh seorang manusia pada hari Sabat.

(0.98)Yoh 11:48

Apabila kita biarkan Dia, maka semua orang akan percaya kepada-Nya dan orang-orang Roma akan datang dan akan merampas tempat suci kita serta bangsa kita."

(0.98)Yoh 4:37

Sebab dalam hal ini benarlah peribahasa: Yang seorang menabur dan yang lain menuai.


Sumber: http://alkitab.sabda.org/search.php?search=orang-orangnya AND book:43&page=3
Copyright © 2005-2024 Yayasan Lembaga SABDA (YLSA)