Alkitab SABDA
alkitab.sabda.org

Hasil pencarian 81 - 100 dari 353 untuk pelanggaran-pelanggarannya (0.000 seconds)
(0.30)Ayb 36:9

maka Ia memperingatkan mereka kepada perbuatan mereka, dan kepada pelanggaran mereka, karena mereka berlaku congkak,

(0.30)Mzm 65:3

(65-4) karena bersalah. Bilamana pelanggaran-pelanggaran kami melebihi kekuatan kami, Engkaulah yang menghapuskannya.

(0.30)Mzm 103:12

sejauh timur dari barat, demikian dijauhkan-Nya dari pada kita pelanggaran kita.

(0.30)Mzm 148:6

Dia mendirikan semuanya untuk seterusnya dan selamanya, dan memberi ketetapan yang tidak dapat dilanggar.

(0.30)Ams 10:19

Di dalam banyak bicara pasti ada pelanggaran, tetapi siapa yang menahan bibirnya, berakal budi.

(0.30)Ams 12:13

Orang jahat terjerat oleh pelanggaran bibirnya, tetapi orang benar dapat keluar dari kesukaran.

(0.30)Ams 17:9

Siapa menutupi pelanggaran, mengejar kasih, tetapi siapa membangkit-bangkit perkara, menceraikan sahabat yang karib.

(0.30)Ams 17:19

Siapa suka bertengkar, suka juga kepada pelanggaran, siapa memewahkan pintunya mencari kehancuran.

(0.30)Ams 19:11

Akal budi membuat seseorang panjang sabar dan orang itu dipuji karena memaafkan pelanggaran.

(0.30)Ams 28:21

Memandang bulu tidaklah baik, tetapi untuk sekerat roti orang membuat pelanggaran.

(0.29)Kej 17:14

Dan orang yang tidak disunat, yakni laki-laki yang tidak dikerat kulit khatannya, maka orang itu harus dilenyapkan dari antara orang-orang sebangsanya: ia telah mengingkari perjanjian-Ku."

(0.29)Ayb 23:12

Perintah dari bibir-Nya tidak kulanggar, dalam sanubariku kusimpan ucapan mulut-Nya.

(0.29)Mzm 39:8

(39-9) Lepaskanlah aku dari segala pelanggaranku, jangan jadikan aku celaan orang bebal!

(0.29)Ams 28:13

Siapa menyembunyikan pelanggarannya tidak akan beruntung, tetapi siapa mengakuinya dan meninggalkannya akan disayangi.

(0.29)Bil 15:31

sebab ia telah memandang hina terhadap firman TUHAN dan merombak perintah-Nya; pastilah orang itu dilenyapkan, kesalahannya akan tertimpa atasnya."

(0.28)Im 18:21

Janganlah kauserahkan seorang dari anak-anakmu untuk dipersembahkan kepada Molokh, supaya jangan engkau melanggar kekudusan nama Allahmu; Akulah TUHAN.

(0.28)Im 19:12

Janganlah kamu bersumpah dusta demi nama-Ku, supaya engkau jangan melanggar kekudusan nama Allahmu; Akulah TUHAN.

(0.28)Yeh 17:18

Ya, ia memandang ringan kepada sumpah dan mengingkari perjanjian. Sungguh, walaupun ia menyungguhkan hal itu dengan berjabat tangan, tetapi ia melanggar semuanya itu, maka ia tidak dapat luput.

(0.27)Rm 4:25

yaitu Yesus, yang telah diserahkan karena pelanggaran kita dan dibangkitkan karena pembenaran kita.

(0.27)1Sam 15:24

Berkatalah Saul kepada Samuel: "Aku telah berdosa, sebab telah kulangkahi titah TUHAN dan perkataanmu; tetapi aku takut kepada rakyat, karena itu aku mengabulkan permintaan mereka.


Sumber: http://alkitab.sabda.org/search.php?search=pelanggaran-pelanggarannya&page=5
Copyright © 2005-2024 Yayasan Lembaga SABDA (YLSA)