(1.00) | Ul 21:2 | maka haruslah para tua-tuamu dan para hakimmu keluar mengukur jarak ke kota-kota yang di sekeliling orang yang terbunuh itu. |
(1.00) | Ul 21:6 | Dan semua tua-tua dari kota yang paling dekat dengan tempat orang yang terbunuh itu, haruslah membasuh tangannya p di atas lembu muda yang batang lehernya dipatahkan di lembah itu, |
(1.00) | Ul 21:19 | maka haruslah ayahnya dan ibunya memegang dia dan membawa dia keluar kepada para tua-tua kotanya di pintu gerbang tempat kediamannya, |
(1.00) | Ul 25:8 | Kemudian para tua-tua kotanya haruslah memanggil orang itu dan berbicara dengan dia. Jika ia tetap berpendirian dengan mengatakan: Aku tidak suka mengambil dia sebagai isteri-- |
(1.00) | Ul 27:1 | Lagi Musa dan para tua-tua Israel memerintahkan kepada bangsa itu: "Berpeganglah pada segenap perintah z yang kusampaikan kepadamu pada hari ini. |
(0.97) | Ul 19:12 | maka haruslah para tua-tua kotanya menyuruh mengambil dia dari sana dan menyerahkan dia kepada penuntut tebusan darah, supaya ia mati dibunuh. |
(0.97) | Ul 21:3 | Kota yang ternyata paling dekat dengan tempat orang yang terbunuh itu, para tua-tua kota itulah harus mengambil seekor lembu betina yang muda, yang belum pernah dipakai, yang belum pernah menghela dengan kuk. m |
(0.97) | Ul 31:28 | Suruhlah berkumpul kepadaku segala tua-tua sukumu dan para pengatur pasukanmu, maka aku akan mengatakan hal yang berikut kepada mereka dan memanggil langit dan bumi menjadi saksi terhadap mereka. s |
(0.94) | Ul 25:7 | Tetapi jika orang itu tidak suka mengambil isteri g saudaranya, maka haruslah isteri saudaranya itu pergi ke pintu gerbang h menghadap para tua-tua serta berkata: Iparku menolak menegakkan nama saudaranya di antara orang Israel, ia tidak mau melakukan kewajiban perkawinan ipar dengan aku. i |
(0.94) | Ul 25:9 | maka haruslah isteri saudaranya itu datang kepadanya di hadapan para tua-tua, menanggalkan kasut j orang itu dari kakinya, meludahi mukanya k sambil menyatakan: Beginilah harus dilakukan kepada orang yang tidak mau membangun keturunan saudaranya. |