Teks Tafsiran/Catatan Daftar Ayat
 
Hasil pencarian 1 - 14 dari 14 ayat untuk pengumuman [Pencarian Tepat][Semua Versi Bahasa Indonesia] (0.001 detik)
Urutkan berdasar: Relevansi | Kitab
  Boks Temuan
(1.00)Ezr 1:1

Pada tahun pertama zaman Koresh, raja negeri Persia, TUHAN menggerakkan hati a  Koresh 3 , raja Persia itu untuk menggenapkan firman yang diucapkan oleh Yeremia 4 , b  sehingga disiarkan di seluruh kerajaan Koresh secara lisan dan tulisan pengumuman ini:

(0.95)2Taw 36:22

Pada tahun pertama zaman Koresh, b  raja negeri Persia, TUHAN menggerakkan hati Koresh 1 , raja Persia itu untuk menggenapkan firman yang diucapkan oleh Yeremia, sehingga disiarkan di seluruh kerajaan Koresh secara lisan dan tulisan pengumuman ini:

(0.47)Ezr 10:7

Lalu disiarkanlah pengumuman di Yehuda dan di Yerusalem kepada semua orang yang pulang dari pembuangan untuk berhimpun di Yerusalem.

(0.29)Neh 8:15

(8-16) dan bahwa di semua kota mereka dan di Yerusalem harus disampaikan berita dan pengumuman yang berbunyi: "Pergilah ke gunung, ambillah daun pohon zaitun, daun pohon minyak, daun pohon murad, daun pohon korma dan daun dari pohon-pohon yang rimbun guna membuat pondok-pondok sebagaimana tertulis."

(0.06)Kej 26:11

Lalu Abimelekh memberi perintah kepada seluruh bangsa itu: "Siapa yang mengganggu s  orang ini atau isterinya, pastilah ia akan dihukum mati. t "

(0.06)2Taw 24:10

Maka bersukacitalah s  semua pemimpin dan seluruh rakyat; mereka datang membawa pajaknya dan memasukkannya ke dalam peti itu sampai penuh.

(0.06)2Taw 30:2

Raja bersama-sama para pemimpin dan seluruh jemaah di Yerusalem merancangkan untuk merayakan t  Paskah pada bulan kedua,

(0.06)Hos 5:9

Efraim akan menjadi tandus, q  pada hari penghukuman; r  mengenai suku-suku Israel Aku memberitahu apa yang pasti. s 

(0.05)Bil 26:3

Lalu berkatalah Musa dan imam Eleazar kepada mereka di dataran Moab, y  di tepi sungai Yordan dekat Yerikho: z 

(0.05)Est 8:14

Maka dengan terburu-buru dan tergesa-gesa berangkatlah pesuruh-pesuruh cepat yang mengendarai kuda kerajaan yang tangkas itu, atas titah raja, dan undang-undang itu dikeluarkan di dalam benteng Susan. a 

(0.05)Yes 8:1

Berfirmanlah TUHAN kepadaku: "Ambillah sebuah batu tulis o  besar dan tuliskanlah di atasnya dengan tulisan biasa: Maher-Syalal Hash-Bas 1 . p "

(0.05)Dan 4:1

Dari raja Nebukadnezar kepada orang-orang dari segala bangsa, suku bangsa dan bahasa, e  yang diam di seluruh bumi: "Bertambah-tambahlah f  kiranya kesejahteraanmu!

(0.05)Hab 2:2

Lalu TUHAN menjawab aku, demikian: "Tuliskanlah r  penglihatan itu 1  dan ukirkanlah itu pada loh-loh, supaya orang sambil lalu dapat membacanya.

(0.03)Est 8:9

Pada waktu itu juga dipanggillah para panitera raja, dalam bulan yang ketiga--yakni bulan Siwan--pada tanggal dua puluh tiga, dan sesuai dengan segala yang diperintahkan Mordekhai ditulislah surat kepada orang Yahudi, dan kepada para wakil pemerintah, para bupati dan para pembesar daerah, dari India sampai ke Etiopia, v  seratus dua puluh tujuh daerah, kepada tiap-tiap daerah menurut tulisannya dan kepada tiap-tiap bangsa menurut bahasanya, dan juga kepada orang Yahudi menurut tulisan dan bahasanya. w 




TIP #18: Centang "Hanya dalam TB" pada Pencarian Universal untuk pencarian teks alkitab hanya dalam versi TB [SEMUA]
dibuat dalam 0.06 detik
dipersembahkan oleh YLSA