| (1.00) | 2Kor 12:18 |
| Memang aku telah meminta a Titus b untuk pergi dan bersama-sama dengan dia aku mengutus saudara yang lain itu. c Adakah Titus mengambil untung dari pada kamu? Tidakkah kami berdua hidup menurut roh yang sama dan tidakkah kami berlaku menurut cara yang sama? |
| (0.99) | 2Kor 3:10 |
| Sebenarnya apa yang dahulu dianggap mulia, jika dibandingkan dengan kemuliaan yang mengatasi segala sesuatu ini, sama sekali tidak mempunyai arti. |
| (0.99) | 2Kor 11:12 |
| Tetapi apa yang kulakukan, akan tetap kulakukan untuk mencegah mereka yang mencari kesempatan guna menyatakan, bahwa mereka sama dengan kami dalam hal yang dapat dimegahkan. |
| (0.98) | 2Kor 11:3 |
| Tetapi aku takut, kalau-kalau pikiran kamu disesatkan 1 dari kesetiaan kamu yang sejati kepada Kristus, sama seperti Hawa diperdayakan oleh ular itu dengan kelicikannya. i |
| (0.98) | 2Kor 4:13 |
| Namun karena kami memiliki roh iman h yang sama, seperti ada tertulis: "Aku percaya, sebab itu aku berkata-kata i ", maka kami juga percaya dan sebab itu kami juga berkata-kata. |
| (0.97) | 2Kor 1:6 |
| Jika kami menderita, hal itu menjadi penghiburan dan keselamatan k kamu; jika kami dihibur, maka hal itu adalah untuk penghiburan kamu, sehingga kamu beroleh kekuatan untuk dengan sabar menderita kesengsaraan yang sama seperti yang kami derita juga. |
| (0.97) | 2Kor 10:7 |
| Tengoklah yang nyata di depan mata kamu! l Kalau ada seorang benar-benar yakin, bahwa ia adalah milik Kristus, m hendaklah ia berpikir di dalam hatinya, bahwa kami juga adalah milik Kristus sama seperti dia. n |
| (0.97) | 2Kor 8:7 |
| Maka sekarang, sama seperti kamu kaya dalam segala sesuatu, p --dalam iman, dalam perkataan, dalam pengetahuan, q dalam kesungguhan untuk membantu, dan dalam kasihmu terhadap kami--demikianlah juga hendaknya kamu kaya dalam pelayanan kasih ini. |
| (0.45) | 2Kor 1:5 |
| Sebab sama seperti kami mendapat bagian j berlimpah-limpah dalam kesengsaraan Kristus, demikian pula oleh Kristus kami menerima penghiburan 1 berlimpah-limpah. |
| (0.44) | 2Kor 10:11 |
| Tetapi hendaklah orang-orang yang berkata demikian menginsafi, bahwa tindakan kami, bila berhadapan muka, sama seperti perkataan kami dalam surat-surat kami, bila tidak berhadapan muka. |
| (0.44) | 2Kor 1:7 |
| Dan pengharapan kami akan kamu adalah teguh, karena kami tahu, bahwa sama seperti kamu turut mengambil bagian dalam kesengsaraan l kami, kamu juga turut mengambil bagian dalam penghiburan kami. |
| (0.44) | 2Kor 2:17 |
| Sebab kami tidak sama dengan banyak orang lain yang mencari keuntungan x dari firman Allah 1 . Sebaliknya dalam Kristus kami berbicara sebagaimana mestinya dengan maksud-maksud murni y atas perintah Allah z dan di hadapan-Nya. |
| (0.43) | 2Kor 8:16 |
| Syukur kepada Allah, c yang oleh karena kamu mengaruniakan kesungguhan yang demikian juga dalam hati d Titus e untuk membantu kamu. |
| (0.43) | 2Kor 13:12 |
| Berilah salam seorang kepada yang lain dengan cium yang kudus. n |
| (0.42) | 2Kor 2:16 |
| Bagi yang terakhir kami adalah bau kematian v yang mematikan dan bagi yang pertama bau kehidupan yang menghidupkan. Tetapi siapakah yang sanggup menunaikan tugas w yang demikian? |
| (0.42) | 2Kor 8:14 |
| Maka hendaklah sekarang ini kelebihan kamu mencukupkan kekurangan a mereka, agar kelebihan mereka kemudian mencukupkan kekurangan kamu, supaya ada keseimbangan. |
| (0.42) | 2Kor 11:1 |
| Alangkah baiknya, jika kamu sabar e terhadap kebodohanku f yang kecil itu. Memang kamu sabar terhadap aku! |
| (0.42) | 2Kor 2:8 |
| Sebab itu aku menasihatkan kamu, supaya kamu sungguh-sungguh mengasihi dia. |
| (0.42) | 2Kor 6:13 |
| Maka sekarang, supaya timbal balik--aku berkata seperti kepada anak-anakku s --:Bukalah hati kamu t selebar-lebarnya! |
| (0.42) | 2Kor 1:18 |
| Demi Allah yang setia, h janji kami kepada kamu bukanlah serentak "ya" dan "tidak". |



