(1.00) | Bil 5:15 | maka haruslah orang itu membawa isterinya kepada imam. Dan orang itu harus membawa persembahan karena perempuan itu sebanyak sepersepuluh efa s tepung jelai, t yang ke atasnya tidak dituangkannya minyak dan yang tidak dibubuhinya kemenyan, karena korban itu ialah korban sajian cemburuan, u suatu korban peringatan v yang mengingatkan kepada kedurjanaan. |
(0.34) | Bil 15:12 | Berapapun jumlah hewan yang kamu olah, untuk setiap hewan itu harus kamu perbuat a demikian juga. |
(0.30) | Bil 14:29 | Di padang gurun ini bangkai-bangkaimu akan berhantaran 1 , r yakni semua orang di antara kamu yang dicatat, s semua tanpa terkecuali yang berumur dua puluh tahun ke atas, t karena kamu telah bersungut-sungut kepada-Ku. |
(0.23) | Bil 3:39 | Jumlah orang Lewi yang sesuai dengan titah TUHAN dicatat s oleh Musa dan Harun, menurut kaum-kaum mereka, yakni semua laki-laki yang berumur satu bulan ke atas, ada dua puluh dua ribu orang. t |
(0.22) | Bil 28:14 | Dan korban-korban curahannya y haruslah untuk seekor lembu jantan setengah hin anggur, untuk seekor domba jantan sepertiga hin dan untuk seekor domba seperempat hin. Itulah korban bakaran pada setiap bulan baru z dalam setahun. |