| (1.00) | Dan 7:16 |
| Lalu kudekati salah seorang dari mereka yang berdiri di sana dan kuminta penjelasan x tentang semuanya itu. Maka berkatalah ia kepadaku dan diberitahukannyalah kepadaku maknanya: |
| (0.96) | Dan 7:19 |
| Lalu aku ingin mendapat penjelasan tentang binatang yang keempat itu, yang berbeda dengan segala binatang yang lain, yang sangat menakutkan, dengan gigi besinya dan kuku tembaganya, yang melahap dan meremukkan dan menginjak-injak sisanya dengan kakinya; |
| (0.80) | Dan 11:34 |
| Sementara jatuh, mereka akan mendapat pertolongan sedikit, dan banyak orang akan menggabungkan diri kepada mereka secara berpura-pura. w |
| (0.77) | Dan 5:11 |
| sebab dalam kerajaan tuanku ada seorang yang penuh dengan roh para dewa y yang kudus! Dalam zaman ayah tuanku ada terdapat pada orang itu kecerahan, akal budi dan hikmat z yang seperti hikmat para dewa. a Ia telah diangkat oleh raja Nebukadnezar, ayah tuanku menjadi kepala orang-orang berilmu, para ahli jampi, para Kasdim dan para ahli nujum, b |


