Teks Tafsiran/Catatan Daftar Ayat
 
Hasil pencarian 1 - 20 dari 82 ayat untuk tanduk (0.000 detik)
Pindah ke halaman: 1 2 3 4 5 Selanjutnya
Urutkan berdasar: Relevansi | Kitab
  Boks Temuan
(1.00) (1Raj 2:28) (jerusalem: tanduk-tanduk mezbah) Bdk Kel 27:2+.
(0.85) (Mzm 75:5) (ende: tanduk)

lambang binasa kekuasaan dan kekuatan.

(0.85) (Mzm 89:17) (jerusalem: tanduk) Bdk Maz 18:3+.
(0.80) (Am 3:14) (jerusalem: Betel) Bdk Ams 4:4+
(0.74) (Kel 27:2) (jerusalem: tanduk-tanduknya) Tanduk itu ialah jorokan pada keempat sudut mezbah, yang berupa tanduk. Tanduk-tanduk itulah bagian mezbah yang paling kudus. Darah korban dilumaskan padanya, Kel 29:12, dan juga pada tanduk-tanduk yang ada pada mezbah pembakaran ukupan Kel 30:10. Seorang penjahat dapat memegang tanduk-tanduk itu untuk meloloskan diri dari hukuman, 1Ra 1:50; 2:28.
(0.71) (Bil 23:22) (ende: tanduk)

ialah lambang kekuatan. Allah merupakan kekuatan Israil.

(0.71) (Yeh 43:15) (ende)

Tanduk2 pada mesbah itu merupakan lambang Allah (Jang Mahakuasa).

(0.63) (Za 1:18) (full: TANDUK-TANDUK YANG TELAH MENYERAKKAN YEHUDA, ISRAEL DAN YERUSALEM. )

Nas : Za 1:18-19

Tanduk-tanduk binatang ini melambangkan Asyur, Mesir, Babel, dan Media-Persia.

(0.61) (Im 4:7) (ende)

Pada keempat sudut mesbah ada tadjuk-tadjuk jang berupa tanduk. Tanduk-tanduk itu melambungkan kekuatan dan daja hidup Allah (dewa). Mesbah dupa itu berdiri dibagian kemah sutji, sedangkan mesbah besar untuk kurban bakar ada diluar kemah sutji.

(0.61) (Dan 7:7) (ende)

Keradjaan jang keempat ialah keradjaan Junani, chususnja Iskandar Zulkarnain (=jang bertanduk!). Tanduk adalah lambang kekuatan dan djuga lambang dewa. Sepuluh tanduk lalu berarti: kekuatannja luar biasa besarnja. Sekaligus sepuluh tanduk itu mungkin menundjuk pengganti2 Iskandar.

(0.61) (Dan 7:8) (ende)

Tanduk ketjil itu ialah Antiochos IV Epifanes. ketiga tanduk lain ialah beberapa orang jang djuga mau merebut tachta keradjaan dan jang dilenjapkan Antiochos. Mulut besar tanduk ketjil itu menundjukkan ketjongkakan Antiochos.

(0.60) (Yes 27:13) (ende)

Tanduk itu ditiupkan untuk menghimpun kaum buangan dari pelbagai negeri. Pada hari kiamatnja tanduk (nafiri) akan ditiupkan untuk mengumpulkan orang2 jang selamat.

(0.60) (Za 1:18) (jerusalem: empat tanduk) Tanduk, lambang kekuatan Maz 75:5+, mengibaratkan bangsa-bangsa yang menjadi musuh Israel. Jumlah empat melambangkan keseluruhan semua bangsa itu.
(0.57) (Am 6:13) (bis: Karnaim)

Karnaim: Nama kota yang kecil ini berarti "tanduk", suatu lambang kekuatan.

(0.57) (Ayb 16:15) (ende: tanduk)

adalah lambang kekuatan dan kemuliaan. Mengundjamkannja kedalam debu berarti: Ijob kehilangan semua itu.

(0.57) (Mzm 132:17) (ende: tanduk)

dan "pelita" adalah ibarat keturunan Dawud jang akan naik radja.

(0.57) (Yer 6:17) (ende: pengawas)

ialah para nabi jang memberi peringatan (dengarlah tanduk)seperti seorang pengawal.

(0.57) (Hos 8:1) (ende)

Tanduk ditiup untuk menggemparkan penduduk negeri (rumah Jahwe). Musuh (radjawali, Asjur) sudah menjerbu.

(0.57) (Za 1:18) (ende)

Angka empat disini menundjuk keseluruhan. Empat tanduk itu melambangkan semua musuh Israil.

(0.57) (1Raj 1:50) (full: TANDUK-TANDUK MEZBAH. )

Nas : 1Raj 1:50

Tanduk-tanduk mezbah merupakan lambang kemurahan, pengampunan, dan perlindungan Allah. Adonia lari ke mezbah, dengan percaya bahwa Salomo tidak akan membunuhnya di tempat sekudus itu (bd. Kel 21:13-14).



TIP #31: Tutup popup dengan arahkan mouse keluar dari popup. Tutup sticky dengan menekan ikon . [SEMUA]
dibuat dalam 0.04 detik
dipersembahkan oleh YLSA