Alkitab SABDA
alkitab.sabda.org

Hasil pencarian 1 - 20 dari 216 untuk tangan-Mu (0.000 seconds)
(1.00)Mzm 119:109

Aku selalu mempertaruhkan nyawaku, namun Taurat-Mu tidak kulupakan.

(1.00)Mzm 119:18

Singkapkanlah mataku, supaya aku memandang keajaiban-keajaiban dari Taurat-Mu.

(1.00)Mzm 119:97

Betapa kucintai Taurat-Mu! Aku merenungkannya sepanjang hari.

(0.96)Mzm 119:113

Orang yang bimbang hati kubenci, tetapi Taurat-Mu kucintai.

(0.93)Mzm 139:10

juga di sana tangan-Mu akan menuntun aku, dan tangan kanan-Mu memegang aku.

(0.90)Mzm 102:25

(102-26) Dahulu sudah Kauletakkan dasar bumi, dan langit adalah buatan tangan-Mu.

(0.86)Mzm 119:173

Biarlah tangan-Mu menjadi penolongku, sebab aku memilih titah-titah-Mu.

(0.86)Mzm 119:142

Keadilan-Mu adil untuk selama-lamanya, dan Taurat-Mu benar.

(0.86)Mzm 130:2

Tuhan, dengarkanlah suaraku! Biarlah telinga-Mu menaruh perhatian kepada suara permohonanku.

(0.86)Mzm 145:16

Engkau yang membuka tangan-Mu dan yang berkenan mengenyangkan segala yang hidup.

(0.85)Mzm 74:11

Mengapa Engkau menarik kembali tangan-Mu, menaruh tangan kanan-Mu di dada?

(0.82)Ayb 13:21

jauhkanlah kiranya tangan-Mu dari padaku, dan kegentaran terhadap Engkau janganlah menimpa aku!

(0.82)Ayb 30:21

Engkau menjadi kejam terhadap aku, Engkau memusuhi aku dengan kekuatan tangan-Mu.

(0.82)Mzm 10:12

Bangkitlah, TUHAN! Ya Allah, ulurkanlah tangan-Mu, janganlah lupakan orang-orang yang tertindas.

(0.82)Mzm 94:12

Berbahagialah orang yang Kauhajar, ya TUHAN, dan yang Kauajari dari Taurat-Mu,

(0.82)Mzm 119:29

Jauhkanlah jalan dusta dari padaku, dan karuniakanlah aku Taurat-Mu.

(0.82)Mzm 119:34

Buatlah aku mengerti, maka aku akan memegang Taurat-Mu; aku hendak memeliharanya dengan segenap hati.

(0.82)Mzm 119:44

Aku hendak berpegang pada Taurat-Mu senantiasa, untuk seterusnya dan selamanya.

(0.82)Mzm 119:51

Orang-orang yang kurang ajar sangat mencemoohkan aku, tetapi aku tidak menyimpang dari Taurat-Mu.

(0.82)Mzm 119:53

Aku menjadi gusar terhadap orang-orang fasik, yang meninggalkan Taurat-Mu.


Sumber: http://alkitab.sabda.org/search.php?search=tangan-Mu&page=1
Copyright © 2005-2024 Yayasan Lembaga SABDA (YLSA)