(1.00) | 1Raj 6:8 | Pintu tingkat bawah ada pada lambung kanan rumah itu, dan orang naik dengan tangga-tangga pilin ke tingkat tengah dan dari tingkat tengah ke tingkat yang ketiga. |
(0.95) | 1Raj 18:29 | Sesudah lewat tengah hari, mereka kerasukan sampai waktu mempersembahkan korban petang, b tetapi tidak ada suara, tidak ada yang menjawab, tidak ada tanda perhatian. c |
(0.95) | 1Raj 20:16 | Lalu mereka maju menyerang pada waktu tengah hari, sementara Benhadad minum-minum sampai mabuk v di pondoknya, bersama dengan ketiga puluh dua raja yang membantunya. |
(0.94) | 1Raj 3:20 | Pada waktu tengah malam ia bangun, lalu mengambil anakku dari sampingku; sementara hambamu ini tidur, dibaringkannya anakku itu di pangkuannya, sedang anaknya yang mati itu dibaringkannya di pangkuanku. |
(0.91) | 1Raj 6:6 | Tingkat bawah lima hasta lebarnya, yang tengah enam hasta dan yang ketiga tujuh hasta, sebab telah dibuatnya ceruk-ceruk pada rumah itu sekeliling sebelah luar, sehingga dinding rumah itu tidak usah dilobangi. |
(0.41) | 1Raj 18:7 | Sedang Obaja di tengah jalan, ia bertemu dengan Elia. Setelah mengenali f dia, ia sujud serta bertanya: "Engkaukah ini, hai tuanku Elia?" |
(0.40) | 1Raj 18:27 | Pada waktu tengah hari Elia mulai mengejek mereka 1 , katanya: "Panggillah lebih keras, bukankah dia allah? Mungkin ia merenung, mungkin ada urusannya, mungkin ia bepergian; barangkali ia tidur, dan belum terjaga. z " |
(0.40) | 1Raj 13:24 | Orang itu pergi, tetapi di tengah jalan ia diserang seekor singa i dan mati diterkam 1 . Mayatnya tercampak di jalan dan keledai itu berdiri di sampingnya; singa itupun berdiri di samping mayat itu. |
(0.39) | 1Raj 6:27 | Maka ditaruhnyalah kerub-kerub t itu di tengah-tengah ruang yang di sebelah dalam sekali; kerub-kerub itu mengembangkan sayapnya, sehingga kerub yang satu menyentuh dinding dengan sayapnya dan kerub yang kedua menyentuh dinding yang lain, sedang sayap-sayap yang arah ke tengah rumah itu bersentuhan ujungnya. |
(0.39) | 1Raj 18:26 | Mereka mengambil lembu yang diberikan kepada mereka, mengolahnya dan memanggil x nama Baal dari pagi sampai tengah hari, katanya: "Ya Baal, jawablah kami!" Tetapi tidak ada suara, y tidak ada yang menjawab. Sementara itu mereka berjingkat-jingkat di sekeliling mezbah yang dibuat mereka itu. |
(0.39) | 1Raj 20:39 | Pada waktu raja lewat, ia mengadukan halnya kepada raja, katanya: "Ketika hambamu ini maju ke tengah pertempuran, tiba-tiba ada seorang meninggalkan barisan dan membawa seorang kepadaku sambil berkata: Jagalah orang ini, jika ia hilang dengan cara bagaimanapun juga, maka nyawamu adalah ganti nyawanya, r atau engkau harus membayar setalenta perak. |
(0.38) | 1Raj 8:64 | Pada hari itu juga raja menguduskan pertengahan pelataran yang di depan rumah TUHAN, sebab di situlah ia mempersembahkan korban bakaran, korban sajian dan segala lemak k korban keselamatan, sebab mezbah tembaga l yang di hadapan TUHAN itu terlalu kecil untuk memuat korban bakaran dan korban sajian dan segala lemak korban keselamatan itu. m |
(0.11) | 1Raj 1:14 | Dan selagi engkau berbicara di sana dengan raja, akupun akan masuk pula dan menyokong perkataanmu itu." |
(0.11) | 1Raj 13:20 | Sedang mereka duduk menghadapi meja, datanglah firman TUHAN kepada nabi yang telah membawa dia pulang. |
(0.11) | 1Raj 20:40 | Ketika hambamu ini repot sana sini, orang itu menghilang." Kemudian raja Israel itu berkata kepadanya: "Begitu jugalah hukumanmu, s engkau sendiri telah menetapkannya." |
(0.10) | 1Raj 1:25 | Sebab pada hari ini ia telah menyembelih banyak lembu, ternak gemukan dan domba; ia mengundang semua anak raja, para panglima dan imam Abyatar, dan sesungguhnya mereka sedang makan minum di depannya sambil berseru: Hidup raja Adonia! |
(0.10) | 1Raj 6:12 | "Mengenai rumah yang sedang kaudirikan ini, jika engkau hidup menurut segala ketetapan-Ku 1 dan melakukan segala peraturan-Ku f dan tetap mengikuti segala perintah-Ku dan tidak menyimpang dari padanya, maka Aku akan menepati janji-Ku g kepadamu yang telah Kufirmankan kepada Daud, ayahmu, |
(0.10) | 1Raj 15:27 | Dan Baesa bin Ahia, dari kaum Isakhar, mengadakan persepakatan melawan dia. Baesa menewaskan l dia di Gibeton m yang termasuk wilayah orang Filistin, sedang Nadab dan seluruh Israel mengepung Gibeton itu. |
(0.10) | 1Raj 22:35 | Tetapi pertempuran itu bertambah seru pada hari itu, dan raja tetap ditopang berdiri di dalam kereta berhadapan dengan orang Aram itu, sampai ia mati pada waktu petang. Darahnya mengalir dari lukanya ke dalam palung kereta. |
(0.10) | 1Raj 7:32 | Keempat roda itu ada di bawah papan penutup, dan tangan-tangan roda itu ada pada kereta penopang itu; dan tinggi satu roda ialah satu setengah hasta. |