| (1.00) | 1Taw 11:14 |
| maka berdirilah mereka di tengah-tengah ladang itu; mereka dapat mempertahankannya dan memukul kalah orang Filistin. Demikianlah diberikan TUHAN kemenangan y yang besar. |
| (0.99) | 1Taw 16:1 |
| Tabut Allah itu dibawa masuk, lalu diletakkan di tengah-tengah kemah yang dipasang d Daud untuk itu, kemudian mereka mempersembahkan korban bakaran dan korban keselamatan di hadapan Allah. |
| (0.97) | 1Taw 15:13 |
| Sebab oleh karena pada pertama kali kamu i tidak hadir, maka TUHAN, Allah kita, telah menyambar di tengah-tengah kita, j sebab kita tidak meminta petunjuk-Nya 1 seperti seharusnya. k " |
| (0.23) | 1Taw 26:29 |
| Dari orang Yizhar adalah Kenanya beserta anak-anaknya yang diserahi tugas luar di Israel, yaitu menjadi pengatur dan hakim. o |
| (0.22) | 1Taw 19:4 |
| Lalu Hanun menyuruh menangkap pegawai-pegawai Daud itu, disuruhnya mencukur mereka dan memotong pakaian mereka pada bagian tengah sampai pangkal paha mereka, kemudian dilepasnya mereka. |
| (0.22) | 1Taw 11:13 |
| Ia ada bersama-sama Daud di Pas-Damim, ketika orang Filistin berkumpul di sana untuk berperang. Ada sebidang tanah ladang penuh jelai di sana; ketika tentara melarikan diri dari hadapan orang Filistin, |
| (0.22) | 1Taw 22:14 |
| Sesungguhnya, sekalipun dalam kesusahan, aku telah menyediakan untuk rumah TUHAN itu seratus ribu talenta emas dan sejuta talenta perak dan sangat banyak tembaga dan besi, sehingga beratnya tidak tertimbang; juga aku telah menyediakan kayu dan batu. Tetapi baiklah engkau menambahnya u lagi. |


