| (1.00) | Kej 42:20 |
| Tetapi saudaramu yang bungsu itu haruslah kamu bawa kepadaku, c supaya perkataanmu itu ternyata benar dan kamu jangan mati." Demikianlah diperbuat mereka. |
| (0.43) | Kej 37:29 |
| Ketika Ruben kembali ke sumur itu, ternyata Yusuf tidak ada lagi di dalamnya. Lalu dikoyakkannyalah bajunya, h |
| (0.15) | Kej 6:12 |
| Allah menilik bumi itu dan sungguhlah rusak q benar, sebab semua manusia menjalankan hidup r yang rusak di bumi. |
| (0.12) | Kej 38:24 |
| Sesudah kira-kira tiga bulan dikabarkanlah kepada Yehuda: "Tamar, menantumu, bersundal, bahkan telah mengandung dari persundalannya itu." Lalu kata Yehuda: "Bawalah perempuan itu, supaya dibakar. q " |
| (0.09) | Kej 38:27 |
| Pada waktu perempuan itu hendak bersalin, nyatalah ada anak kembar dalam kandungannya. u |
| (0.09) | Kej 41:7 |
| Bulir yang kurus itu menelan ketujuh bulir yang bernas dan berisi tadi. Lalu terjagalah p Firaun. Agaknya ia bermimpi! |
| (0.09) | Kej 41:13 |
| Dan seperti yang diartikannya itu kepada kami, demikianlah pula terjadi: aku dikembalikan ke dalam pangkatku, dan kepala juru roti itu digantung. a " |
| (0.08) | Kej 24:27 |
| serta berkata: "Terpujilah TUHAN, h Allah tuanku Abraham, i yang tidak menarik kembali kasih-Nya dan setia-Nya j dari tuanku itu; dan TUHAN telah menuntun aku 1 di jalan k ke rumah saudara-saudara l tuanku ini!" |
| (0.08) | Kej 38:29 |
| Ketika anak itu menarik tangannya kembali, keluarlah x saudaranya laki-laki, dan bidan itu berkata: "Alangkah kuatnya engkau menembus ke luar," maka anak itu dinamai Peres. y |
| (0.08) | Kej 44:12 |
| Dan kepala rumah itu k memeriksanya l dengan teliti; ia mulai dengan yang sulung sampai kepada yang bungsu; m maka kedapatanlah piala itu dalam karung Benyamin. n |
| (0.08) | Kej 39:14 |
| dipanggilnyalah seisi rumah a itu, lalu katanya kepada mereka: "Lihat, dibawanya ke mari seorang Ibrani, b supaya orang ini dapat mempermainkan kita. c Orang ini mendekati aku untuk tidur dengan aku, tetapi aku berteriak-teriak d dengan suara keras. |
| (0.08) | Kej 42:16 |
| Suruhlah seorang dari padamu untuk menjemput adikmu t itu, tetapi kamu ini harus tinggal terkurung u di sini. Dengan demikian perkataanmu dapat diuji, apakah benar, v dan jika tidak, demi hidup Firaun, sungguh-sungguhlah kamu ini pengintai. w " |
| (0.08) | Kej 43:21 |
| tetapi ketika kami sampai ke tempat bermalam dan membuka karung kami, tampaklah uang kami masing-masing dengan tidak kurang jumlahnya ada di dalam mulut karung. Tetapi sekarang kami membawanya kembali. m |


