(1.00) | Yer 23:2 | Sebab itu beginilah firman TUHAN, Allah Israel, terhadap para gembala z yang menggembalakan bangsaku: "Kamu telah membiarkan kambing domba-Ku a terserak dan tercerai-berai, dan kamu tidak menjaganya. Maka ketahuilah, Aku akan membalaskan kepadamu perbuatan-perbuatanmu yang jahat, b demikianlah firman TUHAN. |
(0.53) | Yer 23:1 | "Celakalah para gembala 1 w yang membiarkan kambing domba gembalaan-Ku x hilang dan terserak! y " --demikianlah firman TUHAN. |
(0.10) | Yer 10:21 | Sungguh, gembala-gembala l sudah menjadi bodoh, m mereka tidak menanyakan petunjuk TUHAN. n Sebab itu mereka tidak berbahagia o dan seluruh binatang gembalaan mereka cerai-berai. p |
(0.09) | Yer 9:22 | mayat-mayat manusia berhantaran seperti pupuk d di ladang, seperti berkas gandum di belakang orang-orang yang menuai tanpa ada yang mengumpulkan." |
(0.09) | Yer 8:2 | dan diserakkan di depan matahari, di depan bulan dan di depan segenap tentara langit yang dahulunya dicintai, diabdi, h diikuti, ditanyakan dan disembah i oleh mereka. Semuanya itu tidak akan dikumpulkan dan tidak akan dikuburkan; j mereka akan menjadi pupuk di ladang. k |
(0.09) | Yer 16:4 | Mereka akan mati karena penyakit-penyakit yang membawa maut; mereka tidak akan diratapi dan tidak akan dikuburkan; o mereka akan menjadi pupuk di ladang; p mereka akan habis oleh pedang dan kelaparan; q mayat mereka akan menjadi makanan burung-burung di udara dan binatang-binatang di bumi. r |