Teks Tafsiran/Catatan Daftar Ayat
 
Hasil pencarian 1 - 18 dari 18 ayat untuk Mesir AND book:12 [Semua Versi Bahasa Indonesia] (0.002 detik)
Urutkan berdasar: Relevansi | Kitab
  Boks Temuan
(1.00)2Raj 24:7

Raja Mesir m  tidak lagi keluar berperang dari negerinya, sebab raja Babel n  telah merebut segala yang termasuk wilayah raja Mesir mulai dari sungai Mesir sampai ke sungai Efrat.

(0.93)2Raj 18:21

Sesungguhnya, engkau berharap kepada tongkat t  bambu yang patah terkulai itu, yaitu Mesir, u  yang akan menusuk dan menembus tangan orang yang bertopang kepadanya. Begitulah keadaan Firaun, raja Mesir, bagi semua orang yang berharap kepadanya.

(0.93)2Raj 17:7

Hal itu terjadi, karena orang Israel telah berdosa q  kepada TUHAN 1 , Allah mereka, yang telah menuntun mereka dari tanah Mesir r  dari kekuasaan Firaun, raja Mesir, dan karena mereka telah menyembah allah lain,

(0.93)2Raj 19:24

Aku ini telah menggali air dan telah minum air asing, dan aku telah mengeringkan dengan telapak kakiku segala sungai di Mesir.

(0.91)2Raj 25:26

Maka bangkitlah seluruh rakyat, dari yang kecil sampai yang besar, serta panglima-panglima tentara, lalu larilah mereka ke Mesir, q  sebab mereka takut terhadap orang Kasdim itu.

(0.90)2Raj 18:24

Bagaimanakah mungkin engkau memukul mundur satu orang perwira v  tuanku yang paling kecil? Padahal engkau berharap kepada Mesir dalam hal kereta dan orang-orang berkuda!

(0.90)2Raj 23:34

Firaun Nekho mengangkat Elyakim, r  anak Yosia, menjadi raja menggantikan Yosia, ayahnya, dan menukar namanya dengan Yoyakim. Tetapi Yoahas dibawanya; Yoahas tiba di Mesir dan mati s  di sana.

(0.90)2Raj 21:15

oleh karena mereka telah melakukan apa yang jahat w  di mata-Ku dan dengan demikian mereka menimbulkan x  sakit hati-Ku, mulai dari hari nenek moyang mereka keluar dari Mesir sampai hari ini."

(0.89)2Raj 17:36

Tetapi TUHAN yang menuntun kamu dari tanah Mesir dengan kekuatan yang besar dan dengan tangan k  yang teracung, kepada-Nyalah kamu harus berbakti, kepada-Nyalah kamu harus sujud menyembah dan mempersembahkan korban.

(0.89)2Raj 23:29

Dalam zamannya itu majulah Firaun Nekho, j  raja Mesir, melawan raja Asyur di tepi sungai Efrat; raja Yosia pergi menghadapi dia; tetapi Firaun membunuhnya di Megido, k  segera sesudah ia melihatnya.

(0.87)2Raj 17:4

Tetapi kedapatanlah oleh raja Asyur, bahwa di pihak Hosea ada persepakatan, karena Hosea telah mengirimkan utusan-utusan kepada So, raja Mesir, j  dan tidak mempersembahkan lagi upeti kepada raja Asyur, seperti biasanya tahun demi tahun; sebab itu raja Asyur menangkap dia dan membelenggu dia dalam penjara. k 

(0.39)2Raj 7:6

Sebab TUHAN telah membuat tentara Aram itu mendengar bunyi p  kereta, bunyi kuda, bunyi tentara yang besar, sehingga berkatalah yang seorang kepada yang lain: "Sesungguhnya raja Israel telah mengupah q  raja-raja orang Het r  dan raja-raja orang Misraim melawan kita, supaya mereka menyerang kita."

(0.10)2Raj 24:5

Selebihnya dari riwayat j  Yoyakim dan segala yang dilakukannya, bukankah semuanya itu tertulis dalam kitab sejarah raja-raja Yehuda?

(0.09)2Raj 19:9

Dalam pada itu raja mendengar tentang Tirhaka, raja Etiopia, berita yang demikian: "Sesungguhnya, ia telah keluar berperang melawan engkau," maka disuruhnyalah kembali utusan-utusan kepada Hizkia dengan pesan:

(0.09)2Raj 23:28

Selebihnya dari riwayat Yosia dan segala yang dilakukannya, bukankah semuanya itu tertulis dalam kitab sejarah raja-raja Yehuda?

(0.09)2Raj 23:33

Firaun Nekho mengurung dia di Ribla, p  di tanah Hamat, q  supaya jangan ia memerintah di Yerusalem; lagi Firaun membebankan kepada negeri itu denda sebesar seratus talenta perak dan sepuluh talenta emas.

(0.09)2Raj 17:35

TUHAN telah mengadakan perjanjian dengan mereka dan memberi perintah kepada mereka: "Janganlah berbakti i  kepada allah lain, janganlah sujud menyembah kepadanya, janganlah beribadah kepadanya dan janganlah mempersembahkan korban kepadanya. j 

(0.09)2Raj 23:35

Yoyakim memberi emas dan perak itu kepada Firaun, tetapi ia menarik pajak dari negeri supaya dapat memberi uang itu, sesuai dengan titah Firaun. Ia menagih emas dan perak itu dari rakyat negeri, dari setiap orang menurut jumlah ketetapan pajaknya, t  untuk memberikannya kepada Firaun Nekho.




TIP #09: Klik ikon untuk merubah tampilan teks alkitab dan catatan hanya seukuran layar atau memanjang. [SEMUA]
dibuat dalam 0.09 detik
dipersembahkan oleh YLSA