Teks Tafsiran/Catatan Daftar Ayat
 
Hasil pencarian 1 - 6 dari 6 ayat untuk hebrew:wkrdm AND book:24 [Semua Versi Bahasa Indonesia] (0.000 detik)
Urutkan berdasar: Relevansi | Kitab
  Boks Temuan
(1.00)Yer 26:3

Mungkin mereka mau mendengarkan dan masing-masing mau berbalik q  dari tingkah langkahnya yang jahat, sehingga Aku menyesal r  akan malapetaka yang Kurancangkan itu terhadap mereka oleh karena perbuatan-perbuatan mereka yang jahat.

(0.92)Yer 18:11

Sebab itu, katakanlah kepada orang Yehuda dan kepada penduduk Yerusalem: Beginilah firman TUHAN: Sesungguhnya, Aku ini sedang menyiapkan malapetaka z  terhadap kamu dan merancangkan rencana a  terhadap kamu. Baiklah kamu masing-masing bertobat b  dari tingkah langkahmu c  yang jahat, dan perbaikilah tingkah langkahmu dan perbuatanmu! d 

(0.92)Yer 25:5

Kata mereka: Bertobatlah q  masing-masing kamu dari tingkah langkahmu yang jahat dan dari perbuatan-perbuatanmu yang jahat; maka kamu akan tetap diam di tanah r  yang diberikan TUHAN kepadamu dan kepada nenek moyangmu, dari selama-lamanya sampai selama-lamanya.

(0.92)Yer 36:3

Mungkin q  apabila kaum Yehuda mendengar r  tentang segala malapetaka yang Aku rancangkan hendak mendatangkannya kepada mereka, maka mereka masing-masing akan bertobat s  dari tingkah langkahnya yang jahat itu, sehingga Aku mengampuni t  kesalahan dan dosa mereka."

(0.92)Yer 36:7

Mungkin permohonan b  mereka sampai di hadapan TUHAN dan mereka masing-masing bertobat c  dari tingkah langkahnya yang jahat itu, sebab besar murka d  dan kehangatan amarah yang diancamkan TUHAN kepada bangsa ini."

(0.88)Yer 35:15

Aku telah mengutus kepadamu segala hamba-Ku, yakni para nabi, z  terus-menerus, mengatakan: Kembalilah a  kamu masing-masing dari tingkah langkahmu yang jahat itu, perbaikilah b  perbuatanmu, janganlah mengikuti allah lain c  untuk beribadah kepada mereka, maka kamu akan tetap diam di tanah d  yang telah Kuberikan kepadamu dan kepada nenek moyangmu. Tetapi kamu tidak mau memperhatikannya dan kamu tidak mau mendengarkan e  Aku.




TIP #02: Coba gunakan wildcards "*" atau "?" untuk hasil pencarian yang leb?h bai*. [SEMUA]
dibuat dalam 0.04 detik
dipersembahkan oleh YLSA