Alkitab SABDA
alkitab.sabda.org

Ayub 30:24

TB ©

Sesungguhnya, masakan orang tidak akan mengulurkan tangannya kepada yang rebah, jikalau ia dalam kecelakaannya tidak ada penolongnya?

AYT

Sesungguhnya, Dia tidak akan mengulurkan tangan-Nya kepada tumpukan reruntuhan jika mereka berseru ketika Dia menghancurkannya.

TL ©

Bahwa tiada juga dipanjangkannya tangannya kepada bukit pekuburan; adakah pada mereka itu penangis di dalam kesukarannya?

BIS ©

Mengapa Kau menyerang orang yang celaka, yang tak dapat berbuat apa pun kecuali mohon iba?

MILT

Tentu saja Dia tidak akan mengulurkan tangan-Nya kepada tumpukan reruntuhan, sesungguhnya mereka berseru minta tolong dalam kemalangannya.

Shellabear 2011

Sesungguhnya, tidak ada yang mengulurkan tangan kepada orang yang hancur ketika ia berseru minta tolong dalam kemalangannya.

AVB

Sesungguhnya, tidak ada yang menghulurkan tangan kepada orang yang hancur ketika dia berseru minta tolong dalam kemalangannya.


TB ITL ©

Sesungguhnya
<0389>
, masakan orang tidak
<03808>
akan mengulurkan
<07971>
tangannya
<03027>
kepada yang rebah
<01164>
, jikalau
<0518>
ia dalam kecelakaannya
<06365>
tidak
<03861>
ada penolongnya? [
<07769>
]
TL ITL ©

Bahwa
<0389>
tiada
<03808>
juga dipanjangkannya
<07971>
tangannya
<03027>
kepada bukit pekuburan
<01164>
; adakah
<0518>
pada mereka itu penangis
<07769>
di dalam
<03861>
kesukarannya
<06365>
?
AYT ITL
Sesungguhnya
<0389>
, Dia tidak
<03808>
akan mengulurkan
<07971>
tangan-Nya
<03027>
kepada tumpukan reruntuhan
<01164>
jika
<0518>
mereka berseru
<07769>
ketika
<03861>
Dia menghancurkannya
<06365>
.
AVB ITL
Sesungguhnya
<0389>
, tidak
<03808>
ada yang menghulurkan
<07971>
tangan
<03027>
kepada orang yang hancur
<01164>
ketika
<03861>
dia berseru minta tolong
<07769>
dalam kemalangannya
<06365>
. [
<0518>
]
HEBREW
ews
<07769>
Nhl
<03861>
wdypb
<06365>
Ma
<0518>
dy
<03027>
xlsy
<07971>
yeb
<01164>
al
<03808>
Ka (30:24)
<0389>

TB+TSK (1974) ©

Sesungguhnya, masakan orang tidak akan mengulurkan tangannya kepada yang rebah, jikalau ia dalam kecelakaannya tidak ada penolongnya?


Sumber: http://alkitab.sabda.org/verse.php?book=18&chapter=30&verse=24
Copyright © 2005-2024 Yayasan Lembaga SABDA (YLSA)